HP HP

Para Wijayanto, Pimpinan Kelompok Jemaah Islamiyah Divonis Tujuh Tahun Penjara

Jakarta – Pengadilan Negeri Jakarta Timur (PN Jaktim) kembali menggelar sidang kasus terorisme dengan terdakwa Para Wijayanto pimpinan Jemaah Islamiyah. Para dinilai terlibat sejumlah aksi teror bom di Indonesia. Sidang dengan agenda putusan tersebut digelar setelah sebelumnya Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut terdakwa Para Wijayanto 10 tahun penjara. “Iya sudah divonis, dari tuntutannya 10 tahun divonis jadi 7 tahun penjara,” …

Read More »

Presiden Jokowi Teken PP Kompensasi Korban Tindak Terorisme

Jakarta – Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengeluarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 35 Tahun 2020 tentang Pemberian Kompensasi, Restitusi, dan Bantuan kepada Saksi dan Korban. Salah satu pasal dalam PP yang diteken pada 7 Juli 2020 itu adalah pemberian kompensasi bagi korban tindak pidana terorisme. Dalam PP yang baru menjelaskan pemberian kompensasi bagi korban tindak pidana terorisme maupun korban tindak …

Read More »

Berdampak Buruk, Inggris Akan Cabut Istilah Teroris Islam dan Jihadis

London — Istilah teroris islam dan jihadis dinilai memiliki dampak buruk terhadap hubungan masyarakat. Hal inilah yang mendasari Asosiasi Nasional Polisi Muslim (NAMP) Inggris yang tengah mempertimbangkan pencabutan istilah teroris Islam dan jihadis. Istilah pengganti yang ditawarkan ialah pengikut aliran Osama bin Laden dan teroris penyalahguna agama atau teroris berdalih agama. NAMP yang mengkaji penggantian istilah itu terdiri dari sekitar …

Read More »

Polisi Turki Tangkap 27 Terduga Anggota ISIS

Istanbul – Polisi Turki menangkap setidaknya 27 terduga anggota kelompok teroris ISIS dalam operasi kontra-terorisme di Istanbul. Dikutip dari PressTV, pihak kepolisi Turki mengatakan, operasi kontra-terorisme pada Minggu (19/7) itu dilakukan setelah polisi mengetahui anggota teroris tersebut diperintahkan untuk melakukan serangan di wilayah Istanbul. Turki yang meningkatkan operasi antiteror terhadap jaringan teroris ISIS di dalam negara itu dalam beberapa tahun …

Read More »

Taliban Rombak Tim Negosiator Jelang Pembicaraan Damai dengan Afghanistan

Kabul – Mullah Haibatullah Akhundzada, komandan Taliban mengatakan jelang pembicaraan damai dengan pemerintah Afghanistan, Taliban akan merombak tim negosiator. Perombakan dilakukan dengan menambah empat orang terdekat Taliban, yang akan membantu negosiasi. Dikutip dari AFP, ia menjelaskan, keempat orang baru termasuk anggota dewan kepemimpinan di kelompok milisi itu. Kemudian dua sumber lain dalam gerakan Taliban mengatakan, keempatnya adalah membantu tim membuat …

Read More »

Pasukan Khusus Inggris Tewaskan Ratusan Militan ISIS dalam ‘Perang Rahasia’

London – Sedikitnya 100 anggota ISIS dilaporkan telah tewas ketika pasukan khusus Inggris, Special Air Service (SAS) melakukan “perang rahasia” selama berbulan-bulan di Irak utara dan Suriah. Target pasukan SAS adalah para anggota kelompok ISIS asal Inggris. “Perang rahasia” ini diluncurkan untuk mencegah kebangkitan kembali kelompok teroris tersebut. Dalam tiga bulan terakhir dilaporkan setidaknya ada 10 pertempuran antara kelompok milisi …

Read More »

Seluruh Elemen Bangsa Diajak Bersatu Jaga Ideologi Pancasila

Jakarta – Wakil Ketua MPR RI Ahmad Basarah mengajak seluruh elemen bangsa khususnya TNI, umat Islam dan golongan nasionalis untuk terus menjaga ideologi Pancasila dari pihak-pihak tertentu yang sengaja ingin merongrong ideologi bangsa Indonesia. “Ideologi-ideologi seperti komunisme, liberalisme/kapitalisme, serta ekstrimisme keagamaan terus berupaya mengancam nilai-nilai Pancasila dari mentalitas bangsa Indonesia saat ini,” kata Basarah dalam keterangannya di Jakarta, sebagaimana dikutip …

Read More »

Ketua MPR RI: Tidak Ada Agama yang Mengajarkan Radikalisme & Terorisme

Jakarta – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) menuturkan pada dasarnya tidak ada satu agama apa pun yang mengajarkan radikalisme ataupun terorisme. Tindakan teror yang melanda berbagai belahan dunia, termasuk di Indonesia, sama sekali bukan karena adanya pengaruh ajaran agama tertentu. Tetapi, karena ulah manusia, baik individu maupun golongan, yang bersifat radikal dan tak menginginkan adanya kedamaian. Mantan Ketua DPR …

Read More »

AS & Enam Negara Jatuhkan Sanksi Terhadap Tiga Perusahaan & Individu Terkait ISIS

Amerika Serikat dan enam negara menjatuhkan sanksi terhadap tiga perusahaan yang dituding mendukung operasi ISIS, termasuk menggelontorkan ratusan ribu dolar kepada para pemimpin kelompok tersebut di Irak dan Suriah. Departemen Keuangan AS melalui pernyataan mengatakan bahwa Terrorist Financing Targeting Center (TFTC), yang juga mencakup Bahrain, Kuwait, Oman, Qatar, Arab Saudi dan Uni Emirat Arab, menjatuhkan sanksi kepada tiga bisnis layanan …

Read More »

Jadi Presiden DK PBB, Indonesia Angkat Isu Palestina Hingga ISIS

Jakarta – Pemerintah Indonesia berencana membahas isu keamanan negara konflik, termasuk Palestina dan ISIS dalam rapat di Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) terutama ketika Indonesia duduk sebagai presiden dewan tersebut pada Agustus mendatang. Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menuturkan selama satu bulan memimpin DK PBB, Indonesia berencana menggelar 14 pertemuan guna membahas penyelesaian sejumlah isu termasuk konflik Palestina-Israel, Suriah, perang …

Read More »