Jakarta – Kepala Kantor Staf Presiden (KSP) Moeldoko mengajak organisasi masyarakat Islam Mathlaul Anwar untuk ikut mempersempit ruang bagi berkembangnya paham radikal dan intoleransi. Hal ini demi menyelamatkan bangsa dari ideologi yang membahayakan. Ajakan dan harapan tersebut dia sampaikan saat menerima audiensi DPP Mathlaul Anwar beberapa waktu yang lalu di Gedung Bina Graha Jakarta. “Mathlaul Anwar bisa menjadi mitra strategis …
Read More »HP HP
ISIS Culik 19 Orang di Suriah Termasuk Polisi dan Warga Sipil
Damaskus – Kelompok ISIS menculik 19 orang, sebagian besar warga sipil, di Suriah yang dilanda perang. Demikian disampaikan kelompok Observatorium Suriah untuk Hak Asasi Manusia yang berbasis di Inggris. Disebutkan bahwa para militan ISIS menyerang pasukan Suriah di gurun Badia, sebelum menculik delapan polisi dan 11 warga sipil dari sebuah desa kecil. Kantor berita resmi Suriah, SANA mengatakan para militan …
Read More »Tanggapi Aksi Bom Bunuh Diri, Menag Yaqut: Mereka Salah Memandang Cara Berislam
Jakarta – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menanggapi aksi pengeboman di Gereja Katedral, Makassar beberapa waktu lalu. Menurut Yaqut, aksi bom bunuh diri itu disebabkan karena adanya kesalahan pemahaman cara beragama. Akibatnya muncul perilaku ekstrem semacam itu. “Kita ingin menjadikan Indonesia sebagai barometer keagamaan dunia,” ujar menag Yaqut dalam keterangan tertulisnya, Senin (5/4). Menurut dia, Indonesia harusnya menjadi rujukan kehidupan …
Read More »Cegah Radikalisme & Terorisme, Wapres Ma’ruf Ajak Promosikan Sikap Toleran
Jakarta – Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengajak civitas akademika perguruan tinggi, mahasiswa, hingga lulusannya untuk terus mempromosikan sikap toleran. Hal tersebut disampaikan Ma’ruf berkaitan dengan munculnya kembali aksi terorisme yang mengganggu kedamaian Tanah Air karena pikiran radikalisme yang merasuki seseorang. “Saya ingin berpesan, baik kepada saudara-saudara wisudawan maupun kepada jajaran civitas akademika UNKRIS sebagai lembaga pendidikan tinggi, untuk terus-menerus mempromosikan …
Read More »AS Desak Eropa Pulangkan Pejuang dan Keluarga ISIS dari Kamp Suriah
Washington – Pemerintah AS telah mendesak negara-negara Eropa untuk memulangkan pejuang ISIS asing dan keluarga mereka dari Suriah. AS memperingatkan kamp-kamp tempat mereka ditahan sedang melahirkan generasi ekstremis lainnya. John Godfrey, utusan khusus untuk Koalisi Global untuk Mengalahkan ISIS, mengatakan kemenangan atas kelompok ekstremis di medan perang akan sia-sia. Dikutip dari AP Rabu (31/3), jika negara-negara Eropa tidak bertanggung jawab …
Read More »Komnas Perempuan: Kami Mengutuk Keras Pelibatan Perempuan dalam Aksi Terorisme
Jakarta – Komnas Perempuan mengutuk keras aksi terorisme yang memanfaatkan kaum perempuan, terutama kalangan muda. Komnas Perempuan juga mengutuk jika ada aksi teror yang melibatkan anak. “Tentu saja Komnas Perempuan dan lembaga lain mengutuk keras terhadap terorisme terhadap kemanusiaan yang saat ini menyasar Mabes Polri setelah menyasar saudara kita di Makassar. Sesungguhnya kita mengutuk lagi ketika aksi terorisme itu memanfaatkan …
Read More »Pasca Teror di Mabes Polri, Densus 88 Amankan 2 Terduga Teroris di Bandung
Jakarta – Tim gabungan Densus 88 Antiteror Polri dan Polresta Bandung menggerebek sebuah rumah di Perumahan Sanggar Indah, di Desa Nagrak, Kecamatan Cangkuang, Kabupaten Bandung, Rabu (31/3/2021) petang. Informasi yang dihimpun, dalam penggerebekan itu diamankan dua orang pria. Penggerebekan tersebut diduga terkait dengan aksi teror di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Rabu sore. Dikutip dari cnnindonesia, Kapolresta Bandung Kombes …
Read More »Melalui Surat Wasiat, Penyerang Mabes Polri Minta Keluarganya Tak Bekerja Dengan Pemerintah (Thogut)
Jakarta – Zakiah Aini (26), pelaku penyerangan di Mabes Polri, meninggalkan surat wasiat untuk keluarganya. Dalam surat wasiat itu, Zakiah Aini meminta maaf telah mengambil keputusan yang menurutnya adalah ‘jalan rasul’. Selain itu, ia juga meminta keluarganya tidak bekerja dengan pemerintah (thogut) dan menjauhi riba dengan tidak urusan dengan Bank. Ia juga menyatakan Pancasila, UUD 1945, Demokrasi adalah ajaran kafir. …
Read More »AS Berjanji Akan Bantu Mozambik Lawan ISIS yang Rebut Kota Palma
Washington – Pemerintah Amerika Serikat berjanji untuk mendukung pemerintah Mozambik usai terjadinya serangan mematikan di kota Palma yang didalangi kelompok ISIS. AS juga mengutuk serangan teroris di kota itu yang mengakibatkan puluhan orang tewas. “Kami tetap berkomitmen untuk bekerja sama dengan pemerintah Mozambik untuk melawan terorisme dan kekerasan serta mengalahkan ISIS,” kata juru bicara Pentagon, John Kirby sambil mengatakan “Kami …
Read More »Tanggapi Bom di Makassar, Wapres Maruf: Tak Ada Satu Agama pun Yang Ajarkan Kekerasan
Jakarta – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin menanggapi teror bom bunuh diri di depan Gereja Katedral Makassar yang terjadi Minggu (28/3/2021) kemarin. Wapres menegaskan tidak ada satu agama pun yang mengajarkan tentang kekerasan. “Tidak ada agama yang memberikan toleransi untuk terjadinya aksi terorisme, kekerasan, apalagi sampai membunuh orang lain, bahkan membunuh dirinya sendiri,” kata Wapres Ma’ruf Amin setelah meninjau pelaksanaan …
Read More »