Jaga Nilai Kebersamaan untuk Perkuat Toleransi

Jakarta – Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo yang akrab disapa Romo Benny mengajak masyarakat menjaga nilai kebersamaan agar toleransi beragama di Indonesia bisa terus menguat. “Berharap aksi penodaan terhadap satu agama tidak terjadi di Indonesia,” kata Pastor Romo Antonius Benny Susetyo dalam keterangannya di Jakarta, Jumat (3/1). Pernyataan Romo Benny merespons aksi pembakaran …

Read More »

Kurir Al-Qaeda Pembawa Uang Aksi Bom JW Marriot Bebas, AS Kirim ke Belize

Washington DC – Kurir pembawa uang Al-Qaeda untuk aksi bom JW Marriot, Jakarta, bebas. Pria asal Pakistan bernama Majid Khan telah menyelesaikan masa tahanan di penjara Guantanamo. Otoritas militer Amerika Serikat (AS) langsung mengirimkan pria itu ke Belize untuk memulai hidup baru. Dilansir Associated Press, Jumat (3/2/2023), Majid Khan yang merupakan warga Pakistan namun tumbuh besar di luar Baltimore, AS, …

Read More »

Rencanakan Teror, Singapura Tahan Pelajar Pendukung ISIS

Singapura – Singapura menahan seorang pria berusia 18 tahun yang diduga mendukung kelompok ISIS. Pria bernama Muhammad Irfan Danyal bin Mohamad Nor itu diduga hendak melakukan serangan di negara tersebut. AFP Melaporkan pada Kamis (2/2/2023), Irfan yang merupakan seorang mahasiswa Singapura ditahan pada bulan Desember di bawah Undang-Undang Keamanan Dalam Negeri yang mengizinkan penahanan tanpa pengadilan hingga 2 tahun. Mahasiswa …

Read More »

Ketua MPR RI Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Umat Beragama

Jakarta – Ketua MPR RI ajak jaga kerukunan umat beragama di Indonesia, demikian Bambang Soesatyo bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI) saat terima pengurus MUI akan menyelenggarakan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI, Rabu (1/2/2023) di Jakarta. Menurutnya sebagai bagian untuk menjaga sekaligus menggencarkan kerukunan ke berbagai sektor kehidupan, termasuk kerukunan umat beragama. Mengangkat tema seputar peran organisasi keagamaan dalam menjaga kerukunan …

Read More »

23 Pelaku Terduga Bom Pakistan Ditangkap, Termasuk Polisi

Peshawar – Pihak keamanan Pakistan telah menangkap 23 terduga pelaku bom bunuh diri di Masjid, Kota Peshawar. Dari 23 terduga tersebut, terdapat beberapa polisi yang ikut ditangkap karena diduga terlibat dengan aksi terorisme. Petugas kepolisian yang tidak ingin diungkap namanya menyatakan ada polisi yang terlibat dalam pengeboman di lingkungan kantor Polisi dan Kontra Terorisme Pakistan ini. “Dalam investigasi yang dilakukan, …

Read More »

Menkopolhukam Minta Guru Ngaji Pegang Teguh Ajaran Agama dan Tak Terpancing Paham Radikal

Sumenep – Guru agama berperan penting dalam mencegah penyebaran radikalisme. Karena itu, guru agama atau guru ngaji harus tetap berpegang teguh pada ajaran agama dan tidak mudah terpancing paham radikal. “Jangan mudah terpancing oleh gerakan dan paham radikal, gerakan anti-pemerintah, anti-negara dan anti-Pancasila,” kata Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Republik Indonesia (Menkopolhukam) Mahfud MD dalam pertemuan dengan guru …

Read More »

BEM Nusantara DIY Gelar Aksi Damai Tolak Radikalisme

Yogyakarta – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Nusantara DIY menggelar aksi damai di simpang Tugu Pal Putih, Yogyakarta, Kamis (2/2/2023) siang. Aksi itu sebagai wujud penolakan terhadap paham-paham radikalisme diwilayah DIY. Ketua BEM Nusantara DIY Muhammad Nur Fadillah, mengatakan aksi damai itu untuk mersepon penangkapan terduga teroris oleh kepolisian di Kabupaten Sleman. Berdasarkan kajian yang sudah dilakukan, Fadillah mengklaim pada 2020 …

Read More »

4 Negara Afrika Bersatu Lawan Teroris Al-Shabaab

Jakarta – Empat negara Afrika sepakat bersatu untuk melawan kelompok teroris Al-Shabaab. Keempat negara itu adalah Somalia, Djibouti, Ethiopia, dan Kenya. Kesepakatan itu dilakukan dalam Somalia Frontline Forum di Mogadishu, Rabu (1/2/2023). Dari pembicaraan tersebut, empat kepala negara yang hadir menjelaskan akan bersatu mencegah penyusupan ke wilayah yang lebih luas di masa depan dari kelompok ekstremis tersebut. Secara umum, pertemuan …

Read More »

Lagi Napi Terorisme Lapas Ikrar Setia NKRI, Kali Ini di Lapas Kelas I Palembang

Palembang – Seorang narapidana terorisme (napiter) kembali menyatakan ikrar setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Kali ini, napiter Muhammad Al Farisi yang menjalani pembinaan di Lapas Kelas I Palembang yang mengucapkan ikrar setia kepada NKRI. Pengucapan ikrar setia Muhammad Al Farisi kepada NKRI itu dilakukan di aula Lapas Kelas I Palembang, Kamis (2/2/2023). Ikrar itu disaksikan Kepala Kantor Wilayah …

Read More »

7 Eks Napiter di Malang Siap Bantu Pemerintah Cegah Penyebaran Intoleransi dan Radikalisme

Malang – Tujuh eks narapidana terorisme (napiter) mengunjungi Polres Malang, Kamis (2/2/2023). Mereka menyatakan siap membantu dan bekerjasama pemerintah dalam mencegah penyebaran paham intoleran dan radikalisme. “Mereka menyatakan siap bekerjasama dengan Kepolisian. Bagaimana bersama-sama melakukan upaya pencegahan sedini mungkin penyebaran paham intoleran atau yang kurang pas dengan semangat kesatuan dan Kebhinekaan di Kabupaten Malang,” ungkap Kapolres Malang, AKBP Putu Kholis …

Read More »