Tag Archives: radikalisme

Rawat Keberagaman, TNI AD Gelar Program Binkom Cegah Konflik Sosial di Merauke

Jakarta – TNI Angkatan Darat (AD) menggelar Pembinaan Komunikasi (Binkom) Cegah Konflik Sosial di Merauke, Papua Selatan. Kegiatan tersebut untuk menjaga keberagaman dan merawat kebersamaan di tanah Papua. Dialog interaktif cegah konflik sosial di Merauke, Papua Selatan ini merupakan program Sintelad. Kegiatan ini digelar di Aula Anim Ha Kodim 1707/Merauke pada Senin (11/9/2023). Adapun sejumlah narasumber yang hadir yakni, Waas …

Read More »

Wapres Minta Masyarakat Jaga Persatuan & Kesatuan Bangsa Jelang Pemilu 2024

Jakarta – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin menegaskan, persatuan dan kesatuan merupakan modal utama kemajuan bangsa. Hal ini perlu terus dijaga sepanjang masa, baik dalam kehidupan sehari-hari, maupun dalam situasi khusus seperti Pemilihan Umum (Pemilu). Wapres pun meminta penyelenggara dan peserta Pemilu 2024 untuk selalu menjaga persatuan bangsa dalam proses penyelenggaraan pesta demokrasi 2024. “Sebagai penyelenggara Pemilu itu harus betul-betul …

Read More »

TNI Didorong Gandeng Pesantren Tanamkan Wawasan Kebangsaan pada Santri

Jakarta – TNI didorong merangkul pesantren di seluruh Indonesia. Hal tersebut dibutuhkan untuk menanamkan wawasan kebangsaan kepada tiap santri. “Santri bela negara. Kemarin kan sudah sepak bola santri. Nah sekarang ayo kita bikin kegiatan wawasan kebangsaan dan bela negara santri,” kata Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Ahmad Fahrur Rozi (Gus Fahrur) dalam keterangannya, Senin (11/9). Hal tersebut diungkap …

Read More »

Penguatan Penanggulangan Terorisme, BNPT Bertemu Banggar DPR Bahas Anggaran

Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) yang diwakili oleh Sekretaris Utama (Sestama) BNPT, Bangbang Surono, Ak., M.M., C.A., menghadiri Rapat Pembahasan Anggaran bersama Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat di Jakarta, Senin (11/9/2023). Kehadiran BNPT RI mewakili pemerintah bersama Direktorat Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan serta beberapa Kementerian/Lembaga lainnya untuk melakukan pendalaman terkait program-program perioritas yang akan dilakukan …

Read More »

Dai dan Khatib di Bandar Lampung Diberikan Penguatan Moderasi Beragama
oleh UIN Raden Inten

Bandar Lampung – Para dai dan khatib di Bandar Lampung diberikan penguatan moderasi beragama oleh tim dosen pengabdian masyarakat Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan di Aula Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Bandar Lampung, Minggu (10/9/2023). Kegiatan tersebut diadakan sebagai bagian dari tridarma perguruan tinggi, bertujuan untuk menjadikan penguatan dan pembekalan bagi para dai dan khatib di Bandar Lampung ketika berdakwah …

Read More »

Pemuda Lintas Agama Ikuti Kemah Moderasi Beragama

Bandung – Ratusan pemuda lintas agama dan mengikuti Kemah Moderasi Beragama bagi Pemuda Pegiat Media Digital di Bandung pekan lalu. Kegiatan ini digelar oleh Pusslitbang Bimas Agama dan Layanan Keagamaan Badan Litbang dan Diklat Kemenag RI. Kemah ini diikuti para pemuda dari berbagai organisasi lintas agama, yaitu: Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM), Pemuda Persis, Pemuda Katolik, …

Read More »

Menag Bermimpi Indonesia Jadi Kompas Toleransi Dunia

Jakarta – Indonesia dengan keberagamannya mampu disatukan melalui semboyan Bhinneka Tunggal Ika. Perbedaan suku, agama, ras, dan antar golongan, bukan menjadi masalah. Sikap toleransi yang dimiliki bangsa Indonesia, terbukti ampuh untuk merekatkan segala perbedaan itu. Kekuatan toleransi di Indonesia, diharapkan bisa menyebar ke seluruh dunia yang akhir-akhir sering terjadi konflik dan perang. Tak salah bila Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas …

Read More »

PB Mathla’ul Anwar: DKM Agar Menjaga Netralitas dan Memberikan Pemahaman Islam yang Rahmatan Lil Alamin

Jakarta – Tidak bisa dipungkiri radikal terorisme sebagai ancaman nasional telah melakukan infiltrasi ke berbagai sektor kehidupan masyarakat. Kelompok ini secara cerdas masuk menjadi bagian dari masyarakat dengan menyalahgunakan berbagai sumber seperti tempat ibadah, lembaga pendidikan, lembaga pemerintahan, lembaga sosial kemasyarakatan hingga ruang-ruang digital. Oleh karena itu, Ketua Umum Pengurus Besar Mathla’ul Anwar (Ketum PBMA) KH Embay Mulya Syarief mengingatkan tentang …

Read More »

MPR RI Ajak Generasi Muda Jadikan Pemilu 2024 Ajang Pesta Kebangsaan

Jakarta – Wakil Ketua MPR Ahmad Basarah mengajak generasi muda menjadikan Pilpres 2024 sebagai ajang pesta kebangsaan yang membahagiakan dan menyenangkan. Ia mengungkapkan generasi muda harus melawan kampanye identitas yang mengadu domba dan memecah belah bangsa. ”Dalam pilpres kali ini, jumlah pemilih muda sangat dominan. Generasi muda tak boleh lagi menjadi ‘generasi hore-hore’ yang hanya bersorak-sorai saat pemilu, tapi harus …

Read More »

Sepanjang Agustus AS Gelar 36 Operasi Basmi ISIS di Irak & Suriah

Washington – Komando Pusat Amerika Serikat (CENTCOM) mengungkapkan bahwa pihaknya melakukan 36 operasi melawan kelompok militan Islamic State (ISIS) di Suriah dan Irak pada bulan Agustus. CENTCOM mengatakan, dalam siaran persnya, seperti dilansir North Press Agency Minggu (10/9), mereka membunuh tujuh militan ISIS dan menangkap 25 lainnya. Di Suriah, CENTCOM dengan partisipasi milisi sosialis Kurdi Pasukan Demokratik Suriah (SDF) melakukan delapan operasi, …

Read More »