Jakarta – Dinamika sosial dan politik dunia sering mengalamiturbulensi. Hal tersebut tercermin dari terjadinya konflik, perang,dan rivalitas menjadi kata yang semakin sering didengar. Sementaraperdamaian, kemanusiaan, dan persaudaraan justru kian asing ditelinga. Oleh karena itu, diperlukan inisiasi dan semangat bersama seluruhbangsa di dunia, untuk mengusung semangat persaudaraan agarkemanusiaan dan perdamaian dunia dapat terus terwujud. “Indonesia mendukung setiap inisiatif yang dapat berkontribusimewujudkan …
Read More »Berita
Wali Kota Tangerang Sebut Moderasi beragama Penting Jaga Kerukunan Umat
Jakarta – Penjabat (Pj) Wali Kota Tangerang Nurdin mengatakan moderasiberagama sangat penting dalam kehidupan bermasyarakat untuk menjagakerukunan dan harmoni antarumat. “Apalagi jelang pesta demokrasi yaitu pemilihan umum, kita semua harusmenjadi bagian dari terwujudnya pemilu yang damai dan harmonis,” kataNurdin dalam acara dialog Kerukunan Lintas Iman Tahun 2024 yangdigelar di Aula Gedung Universitas Budi Darma Kota Tangerang, Sabtu. Dialog itu diikuti …
Read More »Beda Pilihan Politik Bukan Alasan Pecah Belah, Persatuan dan Toleransi Kunci Jaga Bangsa
Banten – Menjelang Pemilu 2024, suhu politik di Indonesia mulai memanas. Muncul kekhawatiran akan terjadinya polarisasi dan perpecahan di masyarakat akibat perbedaan pilihan politik. Di tengah situasi ini, pesan damai dan persatuan dari para tokoh agama sangatlah penting untuk didengar. Salah satu tokoh agama yang lantang menyuarakan persatuan adalah KH. Embay Mulya Syarif, Ketua Umum Pengurus Besar Mathla’ul Anwar. Kiai …
Read More »3 Narapidana Terorisme di Lapas Kelas II B Indramayu Ikrar Setia Pada NKRI
Jakarta – Sebanyak tiga narapidana terorisme (napiter) berikrar setiakepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Mereka berikrarkembali ke NKRI setelah mengikuti program pembinaan di Lapas Kelas IIB Indramayu selama kurang lebih 2 bulan Janji sumpah setia NKRI yang dilakukan ketiganya turut disaksikanlangsung oleh Kepala Lapas Kelas II B Indramayu, Hero Sulistiyono. Selain itu hadir pula Kepala Divisi Pemasyarakatan Kementerian Hukumdan HAM …
Read More »Serang Puskesma di Ilaga, 1 KKB Tewas, 2 Ditangkap
Ilaga – Kelompok teroris Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kembaliberulah di Kabupaten Puncak, Papua Tengah. KKB Papua kali inimenyerang Puskesmas di Distrik Omukia, Ilaga, Kabupaten Puncak, PapuaTengah. Mereka menembaki personel TNI-Polri yang sedang melaksanakanpatroli gabungan, Sabtu (3/2/2024) sekitar pukul 12.11 WIT. Kapolres Puncak, Kompol I Nyoman Punia mengungkapkan, KKB tersebutadalah KKB wilayah Kepala Air pimpinan Jacky Murib. Ia menjelaskansebelumnya, pihak kepolisian menerima laporan bahwa, …
Read More »Kampanye Moderasi Beragama Perlu Digalakkan ke Dunia Maya
Semarang – Kampanye moderasi beragama perlu digalakkan ke dunia maya.Salah satunya harus dengan rekayasa sosial di alam virtual. Hal itu dikatakan Antropolog Muslim dari UIN Ar-Raniry Banda Aceh,Prof Dr Kamaruzzaman Bustamam Ahmad saat konferensi pers AICIS 2024 diSemarang, Jawa Tengah, Sabtu (3/2/2024). Ia mengungkapkan bahwarekayasa di alam virtual yang pertama di tingkat komunal harus adayang mempromosikan nilai-nilai moderasi beragama. Di …
Read More »Peran Aparat Kepolisian Tingkatkan Keamanan di Ruang Maya dan Kewaspadaan Menjelang Pemilu 2024
Bandung – Tahun Kalender 2023 mencatat absennya aksi terorisme terbukadi Indonesia. Catatan ini bahkan menjadi perhatian internasionalmengingat Indonesia adalah negara dengan risiko aksi terorisme yangcukup tinggi. Global Index Terrorism memasukkan Indonesia sebagainegara ke-24 dengan tingkat keterpaparan tertinggi di dunia. Karena itu, situasi ini selain menjadi pencapaian, juga sekaligustantangan tersendiri bagi para pemangku kepentingan yang bergerak dibidang penanggulangan dan penindakan terorisme, …
Read More »FKPT dan Duta Damai Perlu Perkuat Sinergi Bangun Public Resilience Terhadap Ideologi Radikal Terorisme
Bandung – Pencegahan paham radikal terorisme menjadi tugas semua pihak. Pemerintah, dalam hal ini Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) tidak mungkin bekerja sendiri untuk menanggulangi paham kekerasan tersebut. Untuk itu perlu terus dibangun public resilience terhadap ideologi radikal terorisme. Hal itu dikatakan Kepala BNPT RI Komjen Pol. Prof. Dr. Rycko Amelza Dahniel, M.Si., saat bersilarutahmi dengan dengan …
Read More »Pemda Diimbau Buat Kebijakan Publik yang Selarang Nilai-Nilai Pancasila
Pangkalpinang – Pemerintah Daerah (Pemda) diimbau untuk sedapat mungkin membuat kebijakan publik yang tertuang dalam Perda selaras dengan nilai-nilai Pancasila. “Upaya penyelarasan itu harus mempertimbangkan aspek toleransi, moderasi prilaku sosial dan penghormatan terhadap keberagaman. Keselarasan Perda dengan nilai Pancasila menjadi kunci dalam upaya membangun harmoni sosial, “kata Dewan Pakar Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Bidang Strategi Hubungan Luar Negeri Dr. …
Read More »Pemangku Kebijakan Harusnya Jadi Role Model Pengaplikasian Nilai-Nilai Pancasila
Jakarta – Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Antonius Benny Susetyo, menyatakan bahwa pemegang kekuasaan dan pemangku kebijakan seharusnya menjadi role model aplikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, termasuk berbangsa dan bernegara. Benny, sapaan akrabnya, menyatakan bahwa banyaknya pertanyaan mengenai aplikasi Pancasila dalam kehidupan sehari-hari menunjukkan satu kecenderungan. “Pancasila, yang kita sepakati sebagai dasar dan norma …
Read More »