Nasional

Pansus Minta Pemerintah Harus 1 Suara Pelibatan TNI Berantas Terorisme

Jakarta – Wakil Ketua Pansus Revisi Undang-Undang Antiterorisme Hanafie Rais menyatakan, pihaknya tidak bisa mengabaikan surat dari Panglima TNI ke DPR mengenai pelibatan TNI dalam pemberantasan terorisme. Namun demikian menurutnya, pemerintah harus satu suara terlebih dahulu. “Kita melihat sampai sekarang terkait masukan Panglima TNI, Kemenkumham yang maju mewakili pemerintah tampaknya belum diramu jadi sikap resmi pemerintah. Kita menganggap surat itu …

Read More »

Ketua Komisi I DPR Sepakat TNI Dilibatkan Berantas Teroris

Jakarta – Ketua Komisi I DPR RI, Abdul Kharis Almasyhari setuju dengan usulan pelibatan TNI dalam penanggulangan terorisme. Sebab, menurutnya, aksi terorisme juga mengancam kedaulatan negara. “Pandangan saya ya, saya setuju dengan Panglima. Artinya, teroris ini harus dilihat juga sebagai ancaman kepada kedaulatan negara. Bukan dibatasi pada kriminalitas semata,” ujar Abdul di gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (29/1/2018) seperti dikutip …

Read More »

Menhan Nilai Tepat Jika TNI Terlibat Memberantas Terorisme

Jakarta- Menteri Pertahanan Ryamirzard Ryacudu mengatakan keterlibatan Tentara Nasional Indonesia atau TNI dalam penanggulangan terorisme di Indonesia merupakan hal yang tepat. “Ya tepat dong (pelibatan TNI),” ucapnya di Komisi Pertahanan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Senin (29/1/2018) seperti dikutip Tempo.co. Menurut Ryamizard jika sebuah serangan sudah menggunakan bom, masalah itu sudah masuk dalam ancaman negara karena menggunakan alat perang. “Ya yang …

Read More »

Karena Tak Otonom, Perempuan RI Rentan Masuk Gerakan Radikal

Jakarta – Direktur Riset Lembaga Survei Indonesia (LSI) Hendro Prasetyo menyebut ada potensi perempuan Indonesia rentan tergabung dalam gerakan radikal. Menurut dia, kerentanan ini terjadi akibat rendahnya otonomi perempuan untuk membuat keputusan dalam bidang keagamaan. “Dalam pandangan agama, perempuan tidak otonom. Pandangan mereka banyak dipengaruhi laki-laki dalam lingkup pergaulan mereka,” kata Hendro, di Hotel JS Luwansa, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin …

Read More »

Duterte Persilahkan Indonesia dan Malaysia Kejar Teroris Sampai Filipina

Jakarta – Kejahatan Teroris yang tidak mengenal batas wilayah negara membuat Presiden Filipina Rodrigo Duterte mengeluarkan kebijakan secara resmi mempersilahkan negara tetangganya Indonesia dan Malaysia untuk melakukan pengejaran kelompok teroris sampai masuk ke wilayahnya. Dikutip dari tempo.co, Duterte mengatakan pihak Indonesia dan Malaysia hanya perlu menginformasikan kepada Angkatan Bersenjata Filipina bahwa mereka sedang mengejar teroris. “Saya mengizinkan pasukan Indonesia dan …

Read More »

Tiba di Afghanistan, Jokowi Dikawal Ekstra Ketat

Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapatkan pengawalan ekstra ketat saat tiba di Kabul, ibukota Afghanistan, pada Senin (29/1/2018). Kondisi Afghanistan saat Jokowi tiba memang tengah mencekam akibat serangan bom yang menewaskan 103 orang pada Sabtu (27/1/2018). Rombongan Presiden tiba sekitar pukul 12.00 waktu setempat atau 14.30 WIB, Senin (29/1/2018) WIB di Bandara Internasional Hamid Karzai dari Dhaka, Bangladesh. Sekretaris …

Read More »

Ini 2 Alasan TNI Minta Dilibatkan Dalam Pemberantasan Terorisme

Jakarta – TNI memiliki dua alasan sehingga minta dilibatkan dalam pemberantasan terorisme. Hal itu tercantum dalam surat permohonan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto ke DPR dan pemerintah soal peran TNI dalam pemberantasan terorisme. Hal inilah yang membuat pembahasan revisi Undang-undang Terorisme masih belum juga selesai. Padahal, keberadaan UU Terorisme sangat penting dalam mengantisipasi berbagai hal berkaitan terorisme di Indonesia. Bahkan …

Read More »

Kazakhstan Tertarik Pola Soft Approach Yang Dilakukan BNPT

Astana – Pola pendekatan lunak (soft approach) dalam menangani kasus terorisme.yang selama ini dilakukan oleh Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dalam penanganan masalah terorisme sepertinya menjadi sesuatu yang menarik bagi Pemerintah Kazakhstan. Hal tersebut dikatakan Kepala BNPT, Komjen Pol. Drs. Suhardi Alius, MH, saat melakukan pertemuan dengan Deputi Chairman National Security Committee (NSC) Kazakhstan, Nurgali Dauletbekovich Billsbekov dalam …

Read More »

Maarif Institute Rilis Hasil Penelitian Radikalisme di Tingkat SMA

Jakarta – Maarif Institute bekerjasama dengan Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat – Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah (PPIM – UIN Jakarta) dan United Nation Development Programme (UNDP) Indonesia merilis hasil penelitian radikalisme di tingkat sekolah menengah atas (SMA). Penelitian itu dilakukan terkait potensi bahaya radikalisme sekaligus daya tahan di tubuh OSIS serta asesmen terhadap kebijakan yang terkait denganya, baik di …

Read More »

Menkopolhukam Khawatirkan Keterlibatan TNI Dalam Pemberantasan Terorisme Jika Payung Hukum Belum Jelas

Jakarta – Keterlibatan TNI dalam memberantas terorisme perlu dipertegas dengan payung hukum yang jelas melalui RUU terorisme. Jika tidak, -Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Jenderal TNI (Purn) Wiranto khawatir prajurit TNI tersangkut kasus pelanggaran hak asasi manusia (HAM) saat penanganan terorisme. Selama ini, pelibatan TNI dalam pemberantasan terorisme telah diatur dalam Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang TNI. …

Read More »