Nasional

Konten Kreator Diajak untuk Promosikan Toleransi Beragama

Jakarta – Dalam upaya mempromosikan isu toleransi beragama di Indonesia, Search for Common Ground, Indika Foundation, dan Campaign berkolaborasi menggelar rangkaian kegiatan bertajuk Creator Space: This Youth Can. Inisiatif ini bertujuan untuk memberi kesempatan bagi para kreator konten berlatih, berjejaring, dan menyelenggarakan acara offline bersama komunitas. Para kreator konten akan mendapatkan sesi pelatihan komprehensif yang difasilitasi oleh para profesional dan …

Read More »

Berkunjung ke Masjid  Istiqlal, Presiden Iran Singgung ISIS dan Islamophobia

Jakarta – Presiden Iran Ebrahim Raisi menyinggung soal kelompok radikal Negara Islam Irak Suriah (ISIS) dan isu islamophobia saat mengunjungi Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat, Rabu (24/5/2023). Ebrahim mengatakan, ISIS adalah contoh gerakan radikal yang mengatasnamakan Islam tapi tindakannya justru bertolak belakang dengan ajaran-ajaran Islam. “ISIS datang dari sebuah slogan lailahaillallah, benderanya adalah bendera islam dengan kata suci syahadat,” ujar Ebrahim …

Read More »

Densus 88 Kembali Lakukan Penangkapan Terduga Teroris di Jawa Timur

Jakarta – Densus 88 Antiteror Mabes Polri kembali melakukan penangkapan terduga teroris di Jawa Timur (Jatim). Seorang terduga teroris berinisial Y (48) dilaporkan ditangkap Densus 88 di Malang. Densus 88 juga menggerebek sebuah rumah di Dupak Sidorukun, Krembangan, Surabaya. “Iya benar. Tapi nanti biar dari Densus 88 yang berikan komentar. Karena Polresta hanya mendampingi saja,” ujar Kapolresta Malang Kota Kombes …

Read More »

Birorat dan Masyarakat Bima Diminta Peduli dan Terlibat Pencegahan Radikalisme dan Terorisme

Bima – Para birokrat dan  masyarakat harus peduli dengan pencegahan radikalisme dan terorisme. Wali Kota Bima H Muhammad Lutfi mengungkapkan hal itu saat menghadiri dialog kebangsaan dengan tema Optimalisasi Pencegahan Intoleransi dan Radikalisme guna mewujudkan Kamtibmas Kota Bima yang damai dan kondusif di aula Kecamatan Raba, Selasa (23/5/2023). Kegiatan ini dihadiri Katim Direktorat Pencegahan Densus 88, Ketua Tim Densus 88, …

Read More »

Alat Negara, Polisi Harus Bersih dari Paham Radikalisme dan Intoleransi

Bandar Lampung – Polisi adalah alat negara yan bertugas untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Karena itu, seluruh anggota polisi, khususnya di wilayah Polda Lampung, harus bersih dari paham radikalisme dan intoleransi. “Paham radikalisme dan intoleransi dapat memburu dan menjangkiti siapapun. Sebagai alat negara, sumber daya manusia (SDM) di tubuh Polri harus terbebas dari virus ini,” ungkap Kapolresta Bandar Lampung, …

Read More »

Jelang Pemilu, Pemangku Kebijakan dan Masyarakat Diminta Waspadai Gangguan Intoleransi dan Radikalisme

Bandung – Semua pemangku kebijakan dan seluruh masyarakat diminta untuk mewaspadai pihak yang berupaya mengganggu Pemilu 2024 dengan unsur-unsur intoleransi dan radikalisme. Kekompakan seluruh masyarakat dan pemerintah sangat penting dalam mencegah hal yang tidak diinginkan terjadi pada Pemilu 2024. “Masyarakat, katanya, harus bisa merasa aman dan kondusif dalam mengikuti pesta demokrasi di Indonesia ini. Jangan sampai negara kita ini dipecah-belah. …

Read More »

MUI minta Dai jaga Ceramah agar tak Pecah Belah Umat

Bandung –  Menghadapi tahun politik, Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengingatkan para Da’i dan Da’iyah agar berhati-hati dalam berceramah. Para Da’i dan Da’iyah diharapkan tetap bersikap netral sebagai upaya untuk mewujudkan perdamaian dan persatuan di masyarakat serta menjaga ceramah agar tidak memecah belah umat. Hal tersebut dikatakan Ketua Komisi Dakwah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Drs. KH. Ahmad Zubaidi, M.A., pada acara Sarasehan …

Read More »

Kemenag minta Da’i dan Daiyah tidak gunakan Isu Agama sebagai Alat Politik

Bandung – Dalam menghadapi tahun politik Kementerian Agama (Kemenag)  meminta kepada para Da’i dan Da’iyah untuk tidak menggunakan agama sebagai alat dalam melakukan electoral. Hal tersebut dikatakan staf Khusus Menteri Agama, Dr. H. Nuruzaman yang hadir mewakili Menteri Agama, menyatakan bahwa pada acara Sarasehan dan Dialog Kebangsaan bersama Da’i dan Da’iyah se wilayah Bandung Raya yang digelar Badan Nasional Penanggulangan Terorisme …

Read More »


Da’i dan Daiyah pegang kunci keberhasilan dalam Program Kontra Radikalisasi dan Deradikalisasi

Bandung – Dai dan Da’iyah memiliki peran yang sangat sentral dan penting serta menjadi kunci keberhasilan dalam menjalankan program kontra radikalisasi maupun program deradikalisasi dalam upaya penanggulangan radikal terorisme di Indonesia Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol. Prof Prof. Dr. H. Rycko Amelza Dahniel, M.Si,pada acara Sarasehan dan Dialog Kebangsaan bersama Da’i dan Da’iyah se wilayah …

Read More »

Wabup Sukamara ajak Masyarakat Rawat Keberagaman

Sukamara – Wakil Bupati Sukamara, Kalimantan Tengah, Ahmadi mengatakan, pada momen Hari Jadi ke-66 provinsi tahun ini diharapkan seluruh lapisan masyarakat saling merawat keberagaman sesuai dengan tema yang diusung “Kalteng Berkah Dalam Keberagamaan”. “Kita juga mengharapkan kepada semua agar selalu mendukung pembangunan wilayah ini yang juga merupakan bagian dari Kalteng yang dicintai, sehingga mampu berdaya saing bahkan lebih baik dari …

Read More »