Jakarta – Kinerja Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) mendapat apresiasi dari sejumlah Anggota Dewan di DPR RI. Pasalnya, BNPT berhasil mencatatkan zero terrorist attack sepanjang 2023 lalu. Tren nol aksi teroris ini juga masih bisa dipertahankan hingga memasuki pertengahan 2024. “Kami sampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada BNPT dan juga kepada Polri terutama Densus 88,” kata Wakil Ketua Komisi III DPR …
Read More »HP HP
20 Tentara Tewas akibat Serangan Teroris di Niger Barat
Jakarta : Sedikitnya 20 tentara dan seorang warga sipil tewas dalam serangan teroris di wilayah Tillabery, Niger Barat, pada Selasa (25/6/2024). Kementerian Pertahanan Niger mengatakan, serangan itu terjadi di pinggiran desa Tassia sekitar pukul 10 pagi waktu setempat. Sembilan orang juga dilaporkan terluka. “Koalisi kelompok bersenjata teroris menyerang pasukan keamanan di dekat desa Tassia, menyebabkan 21 orang tewas termasuk satu …
Read More »Delapan WN Tajikistan Ditahan di AS Terkait Aktivitas Terorisme
Jakarta – federal menangkap delapan pria dari Tajikistan dengan alasan kekhawatiran tentang potensi aktivitas teroris di wilayah AS, menurut sumber.. Delapan pria yang tinggal di Los Angeles, New York, dan Philadelphia ditahan awal bulan ini dan didakwa melanggar undang-undang imigrasi sipil AS oleh Penegakan Imigrasi dan Bea Cukai. Delapan warga negara Tajikistan tersebut masih ditahan ICE sambil menghadapi proses imigrasi, …
Read More »
Densus 88 Gandeng Kemenag Tuban Sosialisasikan Pencegahan Radikalisme
ke Dai & Khatib
Jakarta – Direktorat Pencegahan Densus 88 Antiteror Mabes Polri menggandeng Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban, Jawa Timur mengadakan pertemuan dengan Dai dan Khatib setempat, Rabu (26/06/2014). Kegiatan ini juga terkait sosialisasi pencegahan paham radikalisme dan intoleransi (IRET) di tempat ibadah serta media sosial. Kanit I Subdit Kontra Ideologi Direktorat Pencegahan Densus 88 Mabes Polri AKBP Moh Dofir mengatakan, kegiatan …
Read More »Napiter di Lapas Kelas 1 Semarang Ikrar Setia NKRI
Semarang – Narapidana terorisme (napiter), Takhlis Auzan alias Takhlis alias Abu Khotob (28) mengucapkan ikrar setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Semarang, Jawa Tengah, Rabu (26/6/2024). Takhlis Auzan yang merupakan pria kelahiran Tual dan tinggal di Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan sudah divonis 6 tahun penjara karena terlibat terorisme. Ia dipindahkan dari Lapas Kelas …
Read More »
Perkuat Toleransi Beragama, Pemkot Banjarbaru Gelar Sosialisasi dan
Edukasi Pada Warga
Banjarbaru – Sekda (Sekretaris Daerah) Kota Banjarbaru, melaksanakan sosialisasi dan memberikan edukasi pada warga di Kecamatan Liang Anggang, dengan tema “Harmonisasi Kerukunan Umat Beragama”, sekaligus Antisipasi Karhutla dan Kelurahan Siaga Bencana, serta Penguatan Stunting Tahun 2024, di Kantor Kecamatan Liang Anggang, Selasa (25/6/24). Berhadir juga Kepala Kementerian Agama Kota Banjarbaru, Kepala SKPD terkait, Camat, Lurah kecamatan Liang Anggang, Ketua LPM …
Read More »Ketua MPR RI Ajak Perkuat Soliditas Kebangsaan
Jakarta – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) bersama Persatuan Putra Putri Angkatan Udara (PPPAU) akan menyelenggarakan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI. Setelah sebelumnya juga sudah melakukan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama Forum Komunikasi Putra Putri Angkatan Laut (FKPPAL), dan Himpunan Putra-Putri Keluarga Angkatan Darat (HIPAKAD). Setelah diselenggarakan oleh masing-masing organisasi, puncaknya akan diselenggarakan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI …
Read More »Imam Masjid & Pegawai Syara Jadi Garda Terdepan Pencegahan Radikalisme di Poso
Poso – Satgas Operasi Madago Raya melalui Satgas II Preemtif mengadakan kegiatan peningkatan kemampuan Imam Masjid dan Pegawai Syara’ di Aula Pertemuan Hotel 99, Poso, pada Selasa (25/6/2024). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat peran Imam Masjid dan Pegawai Syara’ dalam menjaga kamtibmas serta mencegah radikalisme di wilayah Kabupaten Poso. Acara tersebut dihadiri oleh puluhan orang Imam Masjid dan Pegawai Syara’ …
Read More »Malaysia Tangkap 8 Orang Karena Diduga Terkait ISIS
Malaysia – Menteri Dalam Negeri Malaysia, Saifuddin Nasution Ismail, Senin (24/6/2024) mengatakan, polisi menahan delapan orang yang diduga memiliki hubungan dengan kelompok ISIS yang konon merencanakan serangan terhadap raja dan perdana menteri. “Para tersangka ditangkap selama akhir pekan di berbagai wilayah di negara mayoritas Muslim tersebut,” kata Menteri Saifuddin Nasution Ismail dalam sebuah pernyataan. Dia mengatakan penyelidikan awal oleh polisi …
Read More »
Kukuhkan Pengurus FKUB, Pj Gubernur Jateng: Iklim Kondusif & Damai
Harus Terus Dijaga
Semarang – PJ Gubernur Jateng, Nana Sudjana mengukuhkan pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Jawa Tengah periode 2024-2029, di Gedung B Lantai 5, Kompleks Kantor Gubernur, Senin, 24 Juni 2024. “Baru saja kami melakukan pengukuhan pengurus FKUB. Ada 21 orang pengurus periode 2024-2029,” kata Nana disela pengukuhan. Ia menjelaskan, FKUB ini merupakan gabungan dari kelompok-kelompok agama yang berbeda. Namun demikian, …
Read More »