Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Hadi Tjahjanto mendukung penuh pelaksanaan kompetisi “Jurnalis Kebangsaan Mahasiswa 2024” yang diadakan oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Komite Penyelarasan Teknologi Informasi dan Komunikasi (KPTIK). Dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Kamis, Menko Hadi mengatakan melalui kompetisi itu isu intoleran di kalangan mahasiswa nantinya bisa diredam antar-mahasiswa dengan …
Read More »Cegah Radikalisme & Intoleransi, Menko Polhukam Dukung Jurnalis
Ajaran Khilafah Islamiyah Adalah Agenda Politik Bukan Akidah
Yogyakarta – Beberapa kelompok Islam yang cenderung esktrem dalam menafsirkan dalil keagamaan seringkali menggunakan simbolisasi dan membuat banyak yang mengikutinya terjebak pada pemikiran dikotomis. Seperti dalam penggunaan istilah “khilafah” atau “negara Islam.” Siapapun yang tidak setuju, akan dianggap sesat bahkan divonis kafir karena dianggap menghalangi tegaknya syariat Islam. Guru Besar Ilmu Sosiologi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Prof. Dr. Zuly Qodir, M.Ag., menjelaskan …
Read More »
Kurangnya Linterasi Digital Celah Masyarakat, Terutama Generasi Muda
Terpapar Paham Radikal
Blitar – Kurangnya literasi digital bisa berdampak buruk pada kehidupan masyarakat. Melalui media digital, ide dan paham radikal yang cenderung ekstremis dapat menyebar dengan cepat, terutama menyasar generasi muda dan anak-anak. Jika fenomena sosial ini dibiarkan, dampaknya akan memengaruhi masyarakat. Bahkan, riset terbaru menunjukkan bahwa potensi radikalisme meningkat di kalangan anak-anak, remaja, dan perempuan. “Anak-anak kita yang masih di usia …
Read More »Jaga Kondusifitas Sulteng, Satgas Madago Raya Diperpanjang Lagi
Palu – Dalam upaya menciptakan sutuasi agar tetap kondusif di wilayah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Polda Sulteng kembali memperpanjang pelaksanaan Operasi Madago Raya.Operasi Madago Raya tahap III akan berlangsung selama 3 bulan kedepan dimulai 1 Juli hingga 30 September 2024. “Operasi Madago Raya akan diperpanjang, hal ini sesuai dengan Surat Telegram Kapolda Sulteng Nomor: Sprin/226/OPS.1.3/2024 tanggal 29 Juni 2024 tentang …
Read More »Sukses Zero Terrorist Attack, Setara Institute Dukung Penerapan RAN PE II
Jakarta – Setara Institute mendukung penerapan Peraturan Presiden (Perpres) tentang Rencana Aksi Nasional Pencegahan dan Penanggulangan Ekatremisme (RAN PE) fase II yang sedang disusun BNPT. Peneliti Setara Institute Sayyidatul Insiyah mengatakan, pasca diberlakukannya Perpres RAN PE, Indonesia berhasil meraih sejumlah pencapaian, di antaranya, aksi teror di Indonesia mengalami penurunan lebih dari 89% selama 2018-2023 berdasarkan data BNPT. “Indonesia berhasil mendapat …
Read More »
Kesbangpol Padang Terus Tumbuhkan Kesadaran Umat Beragama Tentang
Hargai Perbedaan Agama dan Kepercayaan
Padang – Badan Kesbangpol Kota Padang terus melakukan berbagai upaya untuk menumbuhkan kesadaran umat beragama tentang pentingnya menghargai perbedaan agama dan kepercayaan. Untuk itulah, Bakesbangpol Kota Padang menggelar Sosialisasi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) tahun 2024 di di ruang Abu Bakar Jaar Bagindo Aziz Chan, Rabu (3/7/2024). Kegiatan itu menghadirkan peserta dari tokoh lintas agama, beserta tokoh pemuda. Melalui kegiatan …
Read More »Siska Nur Azizah, Eks Napiter Penyerang Mako Brimob Ikrar Setia NKRI
Ciamis – Siska Nur Azizah, mantan narapida terorisme (napiter) dengan kasus penyerangan Mako Brimob Depok pada tahun 2018 lalu, tanpa paksaan dan bujuk rayu, meminta untuk berikrar setia kepada Negara kesatuan Repulik Indonesia (NKRI). Permintaan tersebut direalisasikan oleh Polres Ciamis dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) selaku pemangku kebijakan sekaligus pelaksana program deradikalisasi. Ikrar NKRI tersebut berlangsung pada Rabu (3/7/2024) pukul 09.00 s.d 10.30 WIB, di Ruang Command Center Polres Ciamis. Ikrar NKRI Siska …
Read More »Jadikan Momen Pesparawi Penguat Kerukunan Umat Beragama
Jakarta – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Tengah (Sulteng) Ma’mun Amir mengatakan momen kegiatan Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) tingkat provinsi sebagai penguat kerukunan antar-umat beragama di Sulteng. “Kegiatan ini sangat besar manfaatnya bukan hanya menjadi ajang untuk memuji kebesaran Tuhan, tetapi juga untuk merajut kebersamaan, mempererat jalinan kasih umat Kristen demi terciptanya kerukunan antar-umat beragama,” kata Ma’mun Amir saat membuka …
Read More »Kemenkeu Tegakkan Persatuan & Toleransi Lewat Kemenkeu Satu Negeri
Jakarta – Kementerian Keuangan berupaya menegakkan persatuan dan toleransi melalui kegiatan Kemenkeu Satu Negeri (KSN) 2024 yang menjangkau 154 pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) dari berbagai daerah di Tanah Air. Kegiatan tersebut dilaksanakan serempak di lima lokasi, yaitu Jakarta, Palembang, Pontianak, Palu, dan Manokwari selama lima hari. “KSN ini sebagai cara untuk membangun toleransi di berbagai daerah, sekaligus juga untuk …
Read More »
Kemenag Kota Magelang Gelar Program Harapan Moderasi Sejak Dini untuk
Penguatan Toleransi Beragama
Magelang – Kementerian Agama (Kemenag) Kota Magelang membuat program Harapan Moderasi Sejak Dini (Harmoni) yang ditujukan untuk penguatan toleransi beragama. Program ini diklaim bisa memitigasi konflik seperti kampanye hitam yang mengatasnamakan agama. “Bukan Cuma agama, bisa juga untuk mitigasi perpecahan karena beda keyakinan dan kepercayaan, hoaks, radikalisme, dan sebagainya,” ungkap Kepala Kantor Kemenag Kota Magelang Soleh Mubin dalam keterangannya, Selasa …
Read More »