Nasional

Terkait Pernyataan Ada 3.000 Teroris di Sumbar, Al Chaidar Siap Bertanggung Jawab

Padang – Pengamat terorisme dari Universitas Malikussaleh Aceh, Al Chaidar, menyatakan dirinya siap mempertanggungjawabkan pernyataannya perihal ada 3.000 bibit teroris di Sumatera Barat. Jumlah yang diungkapkannya itu diambil dari kumpulan database yang berasal dari penelitian time series data akusisian. “Database itu kita kumpulkan terus menerus. Data base yang kita buat tentang terorisme di Indonesia. Data base itu kita kumpulkan secara …

Read More »

Kapolri: Belum Ada Info Terkait Ancaman Terorisme di Asian Games 2018

Jakarta – Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian mengatakan, persiapan pengamanan Asian Games 2018 telah matang. Sejauh ini, belum ada informasi bahwa terorisme akan melakukan aksi di Pembukaan Asian Games 2018. “Sampai saat ini kita belum menerima info ancaman. Tapi kita sudah melakukan kegiatan-kegiatan (antisipasi) sebelumnya,” ucap Tito di Jakarta, seperti dikutip Liputan6.com, Sabtu (18/8). Dia menuturkan, pihaknya sudah melakukan pencegahan …

Read More »

Asian Games 2018 Momentum Rayakan Keragaman & Persatuan Asia

Jakarta – Indonesia tengah menjadi sorotan negara-negara di seantero Asia. Pasalnya, saat ini di Jakarta dan Palembang, tengah berlangsung pesta negara-negara Asia Asian Games 2018. Ribuan atlet dari 45 negara beradu teknik dan sportivitas untuk menjadi yang terbaik. Energy of Asia, slogan Asian Games 2018, menjadi roh Asian Games 2018 untuk merayakan keragaman, persaudaraan dan persatuan antar negara Asia. Hal …

Read More »

Pembukaan Asian Games 2018 Sangat Kompatibel Dengan Ajaran Islam

Pembukaan Asian Games 2018 Sangat Kompatibel Dengan Ajaran Islam

Jakarta – Pesta olahraga negara-negara Asia (Asian Games) 2018 telah dibuka secara resmi oleh Presiden Joko Widodo dengan atraksi kolosal yang sangat meriah, Sabtu (18/8/2018) malam. Tari Saman, Tari Kecak, dramatisasi penyalaan api Asian Games 2018 yang dilakukan mantan-mantan atlet nasional, serta pergelaran musik dengan menampilkan deretan penyanyi top Indonesia menciptakan harmoni indah sesuai semboyan Asian Games 2018 Energy of …

Read More »

Kemeriahan Pembukaan Asian Games, Cara Indonesia Menghormati Tamu

Kemeriahan Pembukaan Asian Games, Cara Indonesia Menghormati Tamu

Jakarta – Gelaran Asian Games ke- 18 secara resmi dibuka oleh Presiden Joko Widodo di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (18/8/2018) malam WIB. Pertunjukan pembukaan asian games sangat meriah dengan diawali atraksi kedatangan Presiden Jokowi dengan naik moge, baik film Mission Impossible, dilanjutkan atraksi tari kolosal dan panggung hiburan dengan menampilkan sederet penyanyi top Indonesia. Kemeriahan pembukaan …

Read More »

Menggelorakan Asian Games = Menggelorakan Keragaman Asia

Menggelorakan Asian Games = Menggelorakan Keragaman Asia

Jakarta – Asian Games 2018 telah dibuka secara resmi oleh Presiden Joko Widodo di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (18/8/2018). Jutaan pasang mata menyaksikan acara pembukaan yang megah dan meriah bernuansakan Bhinneka Tunggal Ika. Tarian kolosal dari tari Saman (Aceh) sampai tari Kecak (Bali). Dendang merdu suara Via Vallen (Jawa), Rossa (Sunda), Raisa (Jakarta), sampai Fatin (Minang), …

Read More »

Polisi -TNI Bersinergi Ciptakan Keamanan dan Kenyamanan Tamu Asian Games 2018

Jakarta – Beberapa cabang olahraga pada Gelaran Asian Games ke-18 telah mulai dipertandingkan sebelum pembukaan pada tanggal 18 Agustus 2018 di Jakarta. Pertandingan sepak bola antara Indonesia vs China Taipe menjadi awal perburuan gelar bagi para atlet yang ikut terlibat dalam setiap pertandingan. Demi terwujudnya keamanan dan kenyamanan para atlet yang datang dari negara-negara Asia, Jakarta dan Palembang yang menjadi …

Read More »

Gunakan Media Sosial di HUT RI ke-73 untuk Merekatkan Persatuan Bangsa

Jakarta – Media sosial (medsos) dan teknologi digital saat ini bisa menjadi berkah bagi semua manusia, karena media sosial jika digunakan secara baik dan benar dengan menebarkan pesan-pesan perdamaian maka akan dapat mempersatukan dan mendamaikan kita. Namun jika medsos juga bisa menjadi bencana jika dipakai untuk menyebarkan informasi-informasi yang radikal yang dapat membahayakan dan memecah belah kita semua. Untuk itu …

Read More »

Semangat Hari Kemerdekaan dalam Pergelaran Asian Games

Jakarta – Gegap gempita kegembiraan masyarakat meyambut dan merayakan kemerdekaan ke- 73 RI tahun ini terasa makin istimewa. Besok tanggal 18 Agustus 2018 Indonesia sebagai tuan rumah akan menggelar pembukaan ajang olahraga negara-negara Asia, Asian Games 2018. Aliran energi semangat kemerdekaan semakin terasa di Ibu Kota Jakarta dan Palembang yang menjadi tempat perhelatan pesta olahraga terbesar di Asia itu. Indonesia …

Read More »

Upacara HUT RI, Upaya Efektif Kuatkan Nasionalisme Keluarga Mantan Napiter

Jakarta – Upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-73 diyakini sebagai sarana efektif untuk menguatkan nasionalisme, khususnya untuk mantan narapidana terorisme (napiter) dan keluarganya. Hal itulah yang menjadi dasar digelarnya peringatan HUT RI ke-73 di dua tempat yang menjadi tempat pembinaan mantan dan keluarga napiter. Kedua tempat itu adalah Pondok Pesantren Al Hidayah di desa Sei Mencirim, …

Read More »