Nasional

Lindungi Anak Muda Dari Radikalisme, BNPT dan BKKBN Perkuat Sinergi

Jakarta – Anak muda menjadi salah satu target utama penyebaran radikalisme dan terorisme. Karena itu, anak muda sebagai generasi masa depan harus dilindungi dari paham-paham yang ingin merusak persatuan dan kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Untuk itulah Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memperkuat sinergi dengan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dengan melakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman bersama BKKBN …

Read More »

4 WN Uzbekistan Terduga Teroris Miliki Koneksi Jaringan Terorisme di Indonesia

Jakarta – Densus 88 menangkap empat Warga Negara (WN) Uzbekistan akibat terlibat propaganda terorisme di media sosial. Keempat orang itu diduga dari jaringan Katiba Tawhid Wal Jihad. Terungkap mereka ternyata memiliki koneksi dengan jaringan teroris di Indonesia. Rencananya, mereka akan melakukan teror di Indonesia. Juru bicara Detasemen Khusus atau Densus 88 Antiteror Komisaris Besar Aswin Siregar membenarkan keempatnya sudah mengontak …

Read More »

BNPT dan FKPT Aceh Perkuat Sinergi Program Deradikalisasi Berbasis KTN

Banda Aceh – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus melakukan penguatan program deradikalisasi berbasis kesejahteraan dengan konsep Kawasan Terpadu Nusantara (KTN). Salah satu daerah yang menjadi sasaran KTN berada di Provinsi Aceh. Untuk itulah, BNPT menggelar pertemuan dengan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme ( FKPT) Aceh di Banda Aceh, Senin (10/4/2023). KTN adalah program yang diinisiasi oleh BNPT sejak 2020 sebagai …

Read More »

3 WN Uzbekistan Terlibat Propaganda Terorisme Serang Petugas, 3 Anggota Densus 88 Luka Berat, 1 Petugas Imigrasi Meninggal Dunia

Jakarta – Tiga dari empat  Warga Negara (WN) asal Uzbekistan yang ditangkap Densus 88 karena terlibat propaganda terorisme di Indonesia, menyerang petugas. Dengan menggunakan pisau, mereka menyerang angggota Densus 88 yang sedang berjaga dan petugas imigrasi dari Kantor Imigrasi Kelas ! Jakarta Utara. Ketiga orang itu Bekhzod Anorbek, Imron, dan MR berupaya kabur dari Rumah Detensi Imigrasi Kelas I TPI …

Read More »

Pasukan TNI-Polri Gerebek Markas Teroris KKB, Berbagai Senjata dan Alat Komunikasi Disita

Papua – Tim gabungan TNI dan Polri mengamankan senjata api dan 415 amunisi berbagai kaliber dari markas KKB teroris yang berada di Sagu Lima Kenyam, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. Kasatgas Gakkum Ops Damai Cartenz 2023 Kombes Pol. I.G.G. Era Adhinata, mengatakan, terungkap nya lokasi penyimpanan senjata api, amunisi dan berbagai peralatan telekomunikasi itu berdasarkan penyelidikan dan keterangan dari Yomce Lokbere …

Read More »

Komisi VIII DPR: 100 Anak Indonesia di Suriah, Terjebak Ajakan Jihad ISIS

Jakarta – Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Ace Hasan Syadzili, menyoroti maraknya anak-anak yang terpapar paham radikalisme yang dikembangkan ISIS. Ace menyebut, berdasarkan laporan pengamat terorisme internasional, Sidney Jones, setidaknya ada 100 anak Indonesia yang rela ke Suriah karena terpapar radikalisme. “ISIS berhasil mengubah konsep jihad jadi urusan keluarga dengan peran semua orang. Kita sulit membayangkan, betapa sekitar 40 …

Read More »

Potret Indah Toleransi di NTT, Siswa MAN 2 Ruteng Jaga Pelaksanaan Jumat Agung

Jakarta –  Potret indah toleransi selalu menghadirkan kesejukan di saat peringatan hari keagamaan di Indonesia. Seperti yang terlihat pada pelaksaan acara proses Jalan Salib saat Jumat Agung yang merupakan rangkaian Tri Hari Suci Paskah tahun 2023 di Kota Ruteng, Manggarai, Nusa Tenggara Timur, Jumat (7/4/2023) lalu. Ketika umat Katolik melaksanakan prosesi jalan salib. Sejumlah siswa Madrasah Aliyah Negeri atau MAN …

Read More »

Toleransi dan Kebhinekaan Fondasi Utama Majukan Indonesia dan Peradaban Dunia

Jakarta – Pemikir Kebhinekaan Sukidi mengingatkan pentingnya kesadaran kebinekaan, toleransi, dan kesetaraan sebagai fondasi nilai kebajikan utama bagi umat Islam untuk memajukan bangsa Indonesia dan peradaban dunia. Hal ini disampaikan Sukidi ketika berceramah di Masjid Indonesia Tokyo, Jepang, Minggu (9/4/2023) waktu setempat. Sukidi mengajak umat Islam di Tokyo untuk menjiwai kesadaran hidup berbhineka di tengah masyarakat Jepang yang penuh toleransi. …

Read More »

Masyarakat Sumsel Diimbau Lapor ke Kesbangpol Bila Ada Ormas Terlibat Radikalisme

Palembang – Gubernur Sumatera Selatan H Herman Deru mengimbau seluruh masyarakat Sumatera Selatan (Sumsel) untuk melapor kepada Badan Kesatuan Bangsa dan Politik  (Kesbangpol) Provinsi Sumsel jika  organsasi kemasyarakatan (ormas) yang terindentifikasi terlibat radikalisme. “Waspada sejak dini dan dicermati, paling tidak jika melihat gerak- gerik yang tidak lazim, saya minta untuk segera dilaporkan ke Kesbangpol,” tegasnya saat menghadiri Pengajian Ramadhan 1444 …

Read More »

Radikalisme Agama di Israel Bahayakan Perdamaian Dunia

Jakarta – Radikalisme agama yang dilakukan pemerintah berkuasa di Israel sangat membahayakan perdamaian dunia. Tindakan aparat Israel yang sering kali melakukan penyerangan jamaah saat beribadah di Masjid Al-Aqsa dinilai sebagai tindakan biadab yang melanggar hak asasi manusia umat Muslim Palestina. Tak hanya HAM, Israel juga melanggar perjanjian internasional. “Pemerintahan Israel saat ini dikuasai koalisi ekstremis-radikal Yahudi di bawah pimpinan Benjamin …

Read More »