Kemlu RI: Indonesia Jadi Teladan Keberhasilan Dalam Menjaga Persatuan
Melalui Toleransi

Jakarta – Staf Khusus Menteri Luar Negeri RI untuk Penguatan Program-program Prioritas Dian Triansyah Djani menilai Indonesia contoh negara yang berhasil meneguhkan persatuan nasional dengan toleransi dan keselarasan antar kelompok masyarakat maupun umat beragama. Indonesia juga terus mendorong literasi keagamaan lintas budaya dan kolaborasi antar umat beragama. “Indonesia, dengan keberagaman agama dan budayanya yang begitu besar, merupakan bukti adanya sebuah …

Read More »

Keberlanjutan Pembinaan Eks JI Kunci Keberhasilan Program Deradikalisasi

Jakarta – Pada tanggal 30 Juni 2024 lalu, kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI) menyatakan pembubaran diri dan menyatakan ikrar setia kembali ke Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Pernyataan pembubaran dan ikrar itu dibacakan tokoh senior dan mantan amir JI, Abu Rusydan bersama 16 tokoh dan pengelola pesantren berafiliasi JI, termasuk pimpinan tertinggi JI, Para Wijayanto. Selesainya perjalanan JI sebagai suatu kelompok …

Read More »

BNPT Berikan Edukasi Penanganan Terorisme Kepada Mahasiswi Gontor

Ngawi – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memberikan edukasi tentang penanganan terorisme kepada ratusan mahasiswi jurusan Hubungan Internasional (HI), Fakultas Humaniora, Universitas Darussalam (Unida) Gontor di Ngawi, Jawa Timur (Jatim), Rabu (10/7/2024). Deputi Kerja Sama Internasional BNPT Andika Crhisnayudhanto bahwa pemerintah memiliki tujuan yang sejalan dengan visi Gontor dalam menciptakan generasi berbudi luhur. “Kami memiliki tujuan yang sama dengan Gontor, …

Read More »

Pakar: Serangan Ransomware di PDSN Bisa Dikategorikan Terorisme Siber

Jakarta – Sampai saat ini belum ada kesepakatan antara negara-negara di dunia mengenai definisi cyber terrorism atau terorisme siber. Namun para ahli telah menyusun sejumlah kriteria yang disebut dengan taksonomi terorisme di ruang siber. Berdasarkan taksonomi tersebut, Deputy of Operation Cyber Security Independent Resilient Team of Indonesia (CSIRT.ID) M. Salahuddien Manggalanny berpendapat bahwa serangan ransomware di Pusat Data Nasional Sementara …

Read More »

Moderasi Beragama Langkah Krusial Cegah Fanatisme dan Radikalisme di Masyarakat

Pemalang – Moderasi beragama merupakan langkah krusial dalam mencegah fanatisme dan radikalisme di masyarakat. Hal itu dikatakan Bupati Pemalang Mansur Hudayat saat membuka sosialisasi penguatan moderasi beragama bagi pejabat di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Pemalang Rabu (10/7/2024). “Kami sangat mendukung kegiatan ini. Ini penting mengingat moderasi beragama merupakan langkah krusial dalam mencegah fanatisme dan radikalisme di masyarakat,” ujar Mansur Hidayat. …

Read More »

2 Mahasiswi UB Paparkan Konsep Pancasila dan Kebebasan Beragama di Jerman

Malang – Dua mahasiswi Universitas Brawijaya (UB) Shofa Umrotul Hasanah dan Zakiyyatu Fadzilla memaparkan tentang konsep Pancasila dan kebebasan beragama dalam paper bertajuk “Freedom of Religion and the legal general regulations in Germany and Indonesia” dalam Short Course Taking Perspectives 2024 di Leipzig University, Jerman. Kegiatan ini merupakan lanjutan sesi perkuliahan dan seminar yang diselenggarakan oleh Leipzig University agar dosen …

Read More »

Indonesia Dinilai Jadi Inspirasi Kerukunan Antar-Umat Beragama

Jakarta – Indonesia adalah negara yang patut menjadi inspirasi dan contoh model dalam kerukunan antar-umat beragama. Hal itu disampaikan Prof Dr Abbas Shouman, Sekretaris Jenderal Dewan Ulama Senior Al Azhar dalam seminar bertema “Peran Pemuka Agama dalam Menghadapi Tantangan dan Kerukunan Umat Beragama di Era Modern; Menggali Inspirasi dari Peristiwa Hijrah” di Aula Utama Yayasan Attaqwa, Ujung Harapan, Bekasi, Rabu …

Read More »

Ketum Muhammadiyah: Moderasi Model Keberagamaan yang Adil, mengandung
Kasih Sayang, dan Sikap Toleran

Batu —Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof. Dr. Haedar Nashir mengatakan bahwa dalam konteks keagamaan, hampir semua agama mengajarkan moderasi, dengan ragam istilah yang berbeda. Dalam Islam, moderasi disebut dengan wasathiyah atau jalan tengah. Moderasi merupakan model keberagamaan yang adil, mengandung kasih sayang, sikap-sikap toleran, dan membangun komitmen kemanusiaan semesta. “Semua agama mengajarkan moderasi, di situlah kita bertemu,” ujar Prof …

Read More »

Rekontekstualisasi Semangat Jihad untuk Mengakhiri Gerakan Radikalisme dan Terorisme

Surabaya – Baru-baru ini, kelompok Jamaah Islamiyah (JI) menyatakan telah membubarkan diri. Namun, pertanyaannya adalah apakah ini benar-benar akhir dari kelompok teror tersebut atau hanya manuver untuk bergerak di bawah permukaan? Muhammad Saifuddin Umar, atau yang biasa dikenal dengan Abu Fida, adalah salah satu mantan pentolan JI bahkan pernah ikut deklarasi ISIS, yang kini telah bertobat. Menanggapi kabar bubarnya JI, Abu Fida mengatakan, sebagai seorang …

Read More »

Irak Hukum Mati Istri Eks Pemimpin ISIS Abu Bakr al-Baghdadi

Baghdad – Pengadilan Irak menjatuhkan hukuman mati terhadap istri mendiang pemimpin kelompok Islamic State (ISIS) Abu Bakr al-Baghdadi. Istri al-Baghdadi dijatuhi hukuman mati atas dakwaan menahan perempuan-perempuan Yazidi saat ISIS merajalela di Irak dan Suriah beberapa tahun lalu. Dikutip dari AFP, Kamis (11/7/2024), sumber peradilan setempat menuturkan kepada AFP bahwa istri al-Baghdadi dipulangkan ke Irak setelah sempat ditahan di Turki. …

Read More »