Tag Archives: isis

Jaga Kesatuan NKRI, Anggota DPRD Jepara Ajak Warga Lebih Moderat

Jepara – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Jepara, Junarso, mengajak masyarakat Kabupaten Jepara untuk lebih moderat dan saling menghormati kehidupan masyarakat beragama dalam menjaga kesatuan Indonesia. Hal ini menyusul perayaan Hari Suci Tri Waisak yang diselenggarakan di lapangan bola Desa Blingoh, Kecamatan Bangsri, Kabupaten Jepara pada Selasa, 6 Juni 2023. “Dalam momen Waisak ini, kami ucapkan selamat Hari Raya Tri Suci …

Read More »

Menlu AS & Putra Mahkota Saudi Bahas Kerja Sama isu Regional dan Terorisme

Riyadh – Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken pada Rabu (7/6) bertemu dengan Menteri Luar Negeri Arab Saudi Faisal bin Farhan dan para menteri dari Dewan Kerja Sama Teluk, sebagai bagian dari kunjungannya ke Arab Saudi. Ia sebelumnya bertemu dengan putra mahkota Saudi Pangeran Mohammed bin Salman di Jeddah, di mana Departemen Luar Negeri AS mengatakan ia menyampaikan terima kasih …

Read More »

BNPT Minta Penguatan Organisasi dan Anggaran Optimalkan Penanggulangan Terorisme di Indonesia

Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme  Republik Indonesia (BNPT RI) menyampaikan perlunya penguatan organisasi dan penambahakan anggaran dalam optimalisasi penanggulangan terorisme di Indonesia. Itu penting karena sesuai mandat Undang-undang No 5 Tahun 2018, ada banyak tugas dan tanggungjawab yang diemban BNPT. “Kami berkomitmen dalam mewujudkan Indonesia Damai, Indonesia Tanpa Kekerasan dan Indonesia Harmoni,” kata Kepala BNPT RI Komjen Pol. Prof. …

Read More »

Upaya Pembebasan Pilot Susi Air Utamakan Cara-cara Persuasif, Belum Operasi Militer

Denpasar  – Upaya membebaskan pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, yang disandera teroris kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua terus dilakukan. Sejauh ini, Pemerintah Indonesia masih melakukan cara-cara persuasif dalam operasi pembebasan itu, belum melakukan operasi militer. Panglima TNI Laksamana Yudo Margono mengatakan, warga negara Selandia Baru itu bisa ditemukan tanpa harus menggunakan operasi militer. Hal itu untuk menghindari jatuhnya …

Read More »

2 Kutub Besar Teroris Global Ini Masih Jadi Ancaman Nyata Dunia Internasional

Jakarta – Dunia internasional sampai saat ini masih menghadapi ancaman nyata aksi terorisme. Saat ini ada dua kelompok teroris yang menjadi kiblat para teroris di muka bumi, yakni Al Qaeda serta Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS). “Saya perlu laporkan, bahwa di dunia saat ini ada dua kutub besar kelompok terorisme yang menjadi kiblat teroris di planet bumi ini,” kata …

Read More »

Bersama PT Inalum, BNPT RI Berikan Dukungan Psikosial Kepada 40 Korban Aksi Terorisme di Sumut

Jakarta  – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) tidak hanya menangani masalah pencegahan dan penindakan aksi terorisme, tetapi juga harus mengurus para korban aksi terorisme. Hal itu sesuai dengan amanat Undang-undang Nomor 5 Tahun 2018. Atas dasar itulah, BNPT RI melakukan berbagai strategi dan sinergi dengan berbagai pihak untuk mengurus para korban aksi terorisme. Seperti yang dilakukan BNPT …

Read More »

Pondok Pesantren Mitra Strategis Dalam Menangkal Paham Radikal Terorisme

Pringsewu – Pondok Pesantren merupakan mitra strategis pemerintah dalam menangkal penyebaran paham radikal terorisme. Karena itu, sinergitas dengan pondok pesantren harus diperkuat dalam rangka memberikan pemahaman sekaligus membentengi masyarakat dari paham-paham yang ingin merusak persatuan dan kesatuan Indonesia itu. Untuk itu, Satgas Operasi Bina Waspada Krakatau Polres Pringsewu Polda lampung, yang dipimpin Kaur Bin Ops (KBO) Sat Binmas Iptu Eko …

Read More »

Pancasila Penuntun Bangsa Indonesia Dalam Tentukan Arah Bernegara

Jakarta – Peringatan hari lahirnya Pancasila seolah menjadi pengingat bagi bangsa Indonesia akan pentingnya Pancasila sebagai falsafah bangsa yang menyatukan semua suku, golongan dan kepercayaan. Di tengah tantangan global yang mendera banyak negara, khususnya dalam penanganan radikalisme dan ekstremisme berbasis kekerasan, Pancasila bisa hadir sebagai sebagai penuntun bangsa Indonesia dalam menentukan arah bernegaranya. Direktur Eksekutif Jaringan Moderat Indonesia, Islah Bahrawi, …

Read More »

Jelang Pemilu 2024, Polda Metro Jaya Minta Masyarakat Jaga Kerukunan Umat Beragama

Jakarta – Direktorat Pembinaan Masyarakat (Dirbinmas) Polda Metro Jaya meminta agar umat beragama di Jakarta ikut menjaga kerukunan menjelang Pemilu 2024. Hal tersebut disampaikan Direktur Binmas Polda Metro Jaya Kombes Pol Badya Wijaya dalam seminar dengan tema “Upaya Strategis Memelihara Kerukunan Beragama dalam rangka Mewujudkan Pemilu 2024 yang Demokratis, Damai dan Kondusif” di Hotel Grand Sahid, Tanah Abang, Jakarta Pusat, …

Read More »

Bom Mobil Tewaskan Pejabat Taliban, ISIS Diduga Pelaku

Jakarta – Penjabat Gubernur Provinsi Afghanistan dibunuh oleh seorang pengebom bunuh diri pada Selasa (6/6), Insiden ini terjadi beberapa bulan setelah kepala polisi di kawasan itu tewas dalam serangan serupa yang diklaim oleh kelompok ISIS. Keamanan telah meningkat secara dramatis sejak Taliban kembali berkuasa pada Agustus 2021, menggulingkan pemerintah yang didukung AS dan mengakhiri pemberontakan mereka selama dua dekade, tetapi …

Read More »