Agus SB, Deputi I Bidang Pencegahan, Perlindungan, dan Deradikalisasi BNPT

Membumikan Empat Pilar Kebangsaan untuk Cegah Terorisme

Agus SB, Deputi I Bidang Pencegahan, Perlindungan, dan Deradikalisasi BNPTTertangkapnya tujuh pelaku perampokan toko emas Terus Jaya Tambora yang terkait dengan rencana aksi terorisme, di empat lokasi berbeda pada Jumat, (15/3), lalu, menyiratkan pesan bahwa jaringan terorisme masih ada di tengah-tengah kita.

Jika ditelisik, para teroris sejatinya adalah kelompok kecil, namun memiliki agenda dan visi besar untuk mengubah negara ini sesuai keyakinan mereka. Untuk itu, salah satu tugas besar kita dalam mencegah terorisme adalah dengan membumikan empat pilar kebangsaan, sehingga infiltrasi ideologi radikalisme dan terorisme dapat ditangkal…selengkapnya icon Download (10.9 kB)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *