HP HP

Penyuluh Agama Diminta Inovatif, Arif, dan Merawat Keberagaman dengan Cinta

Penyuluh Agama Diminta Inovatif, Arif, dan Merawat Keberagaman dengan Cinta

Jakarta – Menteri Agama Nasaruddin Umar menutup retreat atau kegiatankemah lintas agama yang diikuti penyuluh lintas agama dan ormaskepemudaan dari seluruh daerah di Indonesia, Rabu (4/12). Kemah nasional dilaksanakan selama tiga hari sejak Senin (2/12) hinggaRabu (4/12) di Camp Hulu Cai, Ciawi (Puncak), Kabupaten Bogor, JawaBarat. Dalam arahannya, Menteri Nasaruddin meminta para penyuluh agamakreatif dan bisa menjaga keberagaman dengan cinta. …

Read More »

DPRD Palangka Raya Inisiatif Lestarikan Kesenian dan Kebudayaan Lewat Perda

DPRD Palangka Raya Inisiatif Lestarikan Kesenian dan Kebudayaan Lewat Perda

Palangka Raya – DPRD Palangka Raya menunjukkan komitmennya dalammelestarikan kekayaan budaya lokal. Hal ini terwujud melalui inisiatifpengajuan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang PemajuanKesenian dan Kebudayaan. Ketua DPRD Palangka Raya, Subandi, menyampaikan bahwa kesenian dankebudayaan merupakan aset berharga yang perlu dijaga dan dilestarikan. “Kesenian dan kebudayaan adalah identitas kita sebagai bangsa. Denganmelestarikannya, kita tidak hanya menjaga warisan leluhur, tetapi jugamemperkuat jati …

Read More »

RI-PEA Perkuat Kerja Sama Berbasis Toleransi dan Kesetaraan

RI-PEA Perkuat Kerja Sama Berbasis Toleransi dan Kesetaraan

Jakarta – Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka meyakini bahwahubungan antara Indonesia dan Persatuan Emirat Arab (PEA) akan terustumbuh menjadi teladan kerja sama internasional yang salingmenghormati, menguntungkan, serta mengedepankan toleransi dankesetaraan. Pernyataan tersebut disampaikan Wapres Gibran saat menyampaikan pidatosambutan pada Resepsi Hari Nasional Ke-53 PEA di Jakarta, Selasa(3/11). “Kami percaya bahwa ikatan yang kuat antara Indonesia dan PersatuanEmirat Arab dapat …

Read More »

Menteri Kebudayaan Tegaskan Komitmen Melindungi dan Memajukan WarisanBudaya Indonesia

Menteri Kebudayaan Tegaskan Komitmen Melindungi dan Memajukan WarisanBudaya Indonesia

Jakarta – Menteri Kebudayaan Fadli Zon menyampaikan komitmen kuatterhadap pelindungan dan promosi warisan budaya takbenda dalam Sidangke 19 Komite untuk Pelindungan Warisan Budaya Takbenda UNESCO yangberlangsung di Paraguay. “Atas nama Republik Indonesia, kami menyampaikan rasa terima kasihkepada UNESCO dan Paraguay atas penyelenggaraan pertemuan penting ini.Meskipun jarak memisahkan kita, apresiasi bersama terhadap budaya danwarisan menyatukan kita sebagai sarana kerja sama, dialog, …

Read More »

Presiden Prabowo: Muhammadiyah Contoh Toleransi Dalam Kehidupan Inklusif

Presiden Prabowo: Muhammadiyah Contoh Toleransi Dalam Kehidupan Inklusif

Jakarta – Presiden ke 8 Prabowo Subianto memuji kiprah Muhammadiyahyang telah ikut merawat toleransi dan moderasi beragama di tengahperbedaan yang kompleks di Indonesia. “Kita banyak perbedaan, perbedaan itu baik dan wajar. Kita berbedasuku, kita berbeda agama, untuk itu saya mengucapkan hormat sayakepada Muhammadiyah,” kata Prabowo dalam Sidang Tanwir dan ResepsiMilad ke 112 Muhammadiyah yang diselenggarakan di Kupang, NusaTenggara Timur (NTT) …

Read More »

Bidhumas Polda Kaltim Sosialiasi Bahaya Terorisme dan Intoleransi ke Masyarakat

Bidhumas Polda Kaltim Sosialiasi Bahaya Terorisme dan Intoleransi ke Masyarakat

Balikpapan – Untuk mencegah paham terorisme, radikalisme danintoleransi masuk di tengah-tengah masyarakat, Bidhumas Polda Kaltimhadir untuk memberikan himbauan Kamtibmas melalui Pemasangan Spandukdan Baliho di sekitar Perpustakaan Umum Kota Balikpapan, dan disekitar SMAN 1 Balikpapan serta di sekitar PLN UP3 Kota Balikpapan,agar pelajar dan masyarakat serta generasi muda dapat mengerti danmemahami serta terhindar dari paham terorisme, radikalisme danintoleransi, Senin (2/12/2024). Kabidhumas …

Read More »

Presiden Suriah Bersumpah Akan Kalahkan dan Hancurkan Teroris

Presiden Suriah Bersumpah Akan Kalahkan dan Hancurkan Teroris

Damaskus – Presiden Suriah Bashar al-Assad telah bersumpah pasukannyaakan mengalahkan dan menghacurkan kelompok milisi pemberontak yang diasebut sebagai teroris yang saat ini mengamuk di wilayah utaranegaranya. “Tidak peduli seberapa intens serangan teroris mereka,” ujar Assad.Janji tersebut disampaikan saat tentara Suriah bersiap untukmempertahankan kota Hama dari para pemberontak. Dalam panggilan telepon dengan Presiden Uni Emirat Arab (UEA) SheikhMohammed bin Zayed pada …

Read More »

Pemkab Sigi Ajak Masyarakat Tingkatkan Toleransi Antarumat Beragama

Pemkab Sigi Ajak Masyarakat Tingkatkan Toleransi Antarumat Beragama

Sigi – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sigi, Sulawesi Tengah (Sulteng),mengajak seluruh masyarakat mendukung program Sigi Religi untukmeningkatkan rasa toleransi antarumat beragama di daerah itu. Wakil Bupati Sigi Samuel Yansen Pongi di Nokilalaki, Sabtu, mengatakanSigi Religi merupakan program pemerintah daerah guna memperkuat danmempererat hubungan umat beragama di Kabupaten Sigi. “Tentunya komitmen pemerintah daerah hubungan antarumat beragama didaerah itu semakin erat dan meningkatkan …

Read More »

Densus 88 Sosialisasi Bahaya Radikalisme & Intoleransi di Kalangan Pelajar

Densus 88 Sosialisasi Bahaya Radikalisme & Intoleransi di Kalangan Pelajar

Gorontalo – Untuk mencegah penyebaran paham intoleransi, radikalisme,dan terorisme di kalangan pelajar, Tim Cegah Satgaswil GorontaloDensus 88 Polri bersama Polda Gorontalo menggandeng SMA Negeri 1Paguyaman untuk melaksanakan sosialisasi bertajuk “Bahaya PahamIntoleran, Radikalisme, dan Terorisme di Kalangan Pelajar”. Kegiatan ini digelar di aula SMA Negeri 1 Paguyaman, dihadiri ratusansiswa, Wakil Kepala Sekolah Adelin Isa Boyola, Kapolsek Paguyaman IptuJuwar serta seorang mantan …

Read More »

Pemprov Kalteng Optimalkan Pencegahan Ekstremisme Mengarah ke Terorisme

Pemprov Kalteng Optimalkan Pencegahan Ekstremisme Mengarah ke Terorisme

Jakarta – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) terusmengoptimalkan upaya pencegahan terhadap ekstremisme yang mengarahkepada terorisme di tengah masyarakat. “Ekstremisme yang berujung pada terorisme adalah ancaman serius bagistabilitas sosial, keamanan nasional, dan keharmonisan masyarakat,sehingga harus kita cegah ataupun antisipasi,” kata Pelaksana Tugas(Plt) Sekretaris Daerah Kalteng Katma F. Dirun di Palangka Raya,Senin. Dia menjelaskan, sebagai salah satu strategi merespons permasalahanterkait ekstremisme berbasis …

Read More »