HP HP

Irak Temukan Kuburan Massal 139 Tersangka Korban ISIS

Jakarta – Pihak berwenang Irak telah memindahkan 139 sisa jasad yang diyakini sebagai korban kelompok ISIS dari sebuah lubang besar. Sebuah fitur gurun alami yang diduga telah diubah oleh jihadis ISIS menjadi kuburan massal terletak di Tal Afar, sekitar 70 kilometer seberat barat Mosul, di Irak Utara. Belum diketahui ada berapa banyak sesungguhnya jasad di dalam lubang itu, namun upaya …

Read More »

Kemenag-Kemendikbud Kerja Sama Penguatan Moderasi Beragama di Kampus

Jakarta – Balitbang Diklat Kementerian Agama (Kemenag) menggelar audiensi dengan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi (Dirjen Dikti) Kemendikbudristek. Pertemuan tersebut dalam upaya memperkuat Moderasi Beragama (MB) di perguruan tinggi umum “Moderasi beragama adalah mandat dari Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) yang memerlukan kerja sama berbagai pihak di lingkungan kampus,” ujar Kepala Balitbangdiklat Kemenag Amien Suyitno dalam keterangannya di Jakarta, Minggu …

Read More »

Tangkal Islamofobia, Wapres Kiai Ma’ruf Amin Bahas Islam Wasathiyyah
dengan Grand Syekh Al-Azhar

Jakarta – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin membahas soal penangananIslamofobia saat bertemu dengan Grand Syekh Al Azhar Mesir AhmadMuhammad Ahmed Al Tayeb di Istana Wapres.“Tadi berbicara mengenai substansi yang sangat penting mengenai duahal. Yang pertama, bagaimana memerangi Islamofobia yang sampaisekarang gejalanya secara internasional masih terjadi, itu pertamayang dibicarakan,” kata Staf Khusus (Stafsus) Wapres Bidang Komunikasidan Informasi, Masduki Baidlowi di Istana …

Read More »

Pemkab Belitung Ajak Dai Sampaikan Dakwah Perkuat Persatuan Bangsa

Belitung – Pemerintah Kabupaten Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, meminta para dai di daerah itu untuk menyampaikan pesan dakwah yang dapat memperkuat persatuan bangsa Indonesia, bukan malah sebaliknya memecah belah keutuhan bangsa. “Selain mengawal keislaman, para dai juga wajib mengawal keutuhan bangsa dan negara,” kata Sekretaris Daerah Kabupaten Belitung, MZ Hendra Caya dalam malam puncak Lomba Dai Digital (LDD) dan …

Read More »

Kemlu RI: Indonesia Jadi Teladan Keberhasilan Dalam Menjaga Persatuan
Melalui Toleransi

Jakarta – Staf Khusus Menteri Luar Negeri RI untuk Penguatan Program-program Prioritas Dian Triansyah Djani menilai Indonesia contoh negara yang berhasil meneguhkan persatuan nasional dengan toleransi dan keselarasan antar kelompok masyarakat maupun umat beragama. Indonesia juga terus mendorong literasi keagamaan lintas budaya dan kolaborasi antar umat beragama. “Indonesia, dengan keberagaman agama dan budayanya yang begitu besar, merupakan bukti adanya sebuah …

Read More »

Irak Hukum Mati Istri Eks Pemimpin ISIS Abu Bakr al-Baghdadi

Baghdad – Pengadilan Irak menjatuhkan hukuman mati terhadap istri mendiang pemimpin kelompok Islamic State (ISIS) Abu Bakr al-Baghdadi. Istri al-Baghdadi dijatuhi hukuman mati atas dakwaan menahan perempuan-perempuan Yazidi saat ISIS merajalela di Irak dan Suriah beberapa tahun lalu. Dikutip dari AFP, Kamis (11/7/2024), sumber peradilan setempat menuturkan kepada AFP bahwa istri al-Baghdadi dipulangkan ke Irak setelah sempat ditahan di Turki. …

Read More »

Rawat Kerukunan, FKUB Sulteng Masifkan Sosialisasi Moderasi Beragama
di Berbagai Daerah

Palu – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Sulawesi Tengah(Sulteng) menggencarkan sosialisasi tentang moderasi beragama kekabupaten/kota di provinsi itu sebagai bagian dari merawat kerukunan. “Iya, pada tri wulan tiga FKUB Sulteng fokus turun ke kabupaten untukmengenalkan moderasi beragama kepada masyarakat,” kata Sekretaris FKUBSulteng M Munif Aziz Godal, di Kota Palu, Rabu (10/7/2024). Munif mengatakan, pada triwulan II, FKUB Sulteng turun …

Read More »

Ancaman Serius Persatuan Bangsa, Penting Terus Tingkatkan Kewaspadaan
Bahaya Radikalisme

Padang —Radikalisme menjadi ancaman serius bagi persatuan dan kesatuan bangsa. Paham ini dapat memicu tindakan kekerasan dan terorisme yang membahayakan masyarakat. Oleh karena itu, penting untuk melakukan upaya pencegahan radikalisme secara komprehensif. Hal itu disampaikan Asisten Pemerintahan dan Kesra Setko Padang Edi Hasymi saat membuka  Sosialisasi Pencegahan Paham Radikalisme Tahun 2024 di ruangan Abu Bakar Jaar, Balaikota Aiepacah, Selasa (9/7/2024). …

Read More »

Kemenkominfo Ajak Anak Muda Garut Tingkatkan Toleransi & Produktivitas

Garut – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mengajak anak-anak muda di Garut meningkatkan rasa toleransi dan produktivitas melalui acara “Bincang Teras Negeriku: Muda, Toleran, Produktif” di RM Botram, Garut, Jawa Barat (Jabar), Selasa (9/7/2024). Ketua Tim Informasi dan Komunikasi Pertahanan dan Keamanan Kemenkominfo Dikdik Sadaka mengatakan, salah satu modal utama yang harus dimiliki para anak muda adalah sebuah rasa haus. …

Read More »

Napi Terorisme Eks Anggota Jamaah Islamiyah Bebas Bersyarat Dari Lapas Kediri

Jakarta – Satu lagi narapidana tindak pidana terorisme (Napiter) Lapas  Kelas IIA Kediri mendapatkan pembebasan bersyarat setelah berperilaku baik dan mengikuti program pembinaan lapas, Selasa (9/7/2024). Napiter yang mendapatkan pembebasan bersyarat ini berinisial HS. Dia merupakan mantan anggota kelompok jaringan Jamaah Islamiyah (JI) Jawa Timur.  Setelah mengikuti pembinaan, saat ini HS telah telah menunjukkan komitmennya untuk berubah dan kembali ke …

Read More »