Tag Archives: perempuan

Marak Kekerasan dan Intoleransi Anak, Peran Perempuan Vital dan Harus Speak Up

Jakarta – Perempuan menjadi salah satu elemen sentral dalam mempromosikan perdamaian. Mengingat belakangan ini secara global, konflik sosial semakin marak terjadi. Krisis akhlak generasi muda tidak bisa dipungkiri dimulai dari rapuhnya pendidikan dalam rumah tangga sebagai institusi pertama pendidikan. Aktivis perempuan, Prof. Dr. Siti Musdah Mulia, MA., menilai aksi kekerasan yang dilakukan anak dan remaja yang akhir-akhir ini sudah sangat meresahkan. …

Read More »

Peran Perempuan sebagai Agen Anti Radikalisme dan Intoleran

Assalamu’alaikum Warahmatullahi WabarokatuhSalam sejahtera untuk kita semua,Om Swastyastu, Namo Buddhaya,Salam kebajikan. Mari bersyukur kita patut mengucapkan kebanggaan bahwa wanita sampai detik ini memiliki peran dan andil besar dalam ikut mencerdaskan bangsa, bahkan mendamaikan dunia. Bukan hanya itu, al Ummu madrasatul uula, perempuan adalah tempat sekolah perdana, betapa istimewanya seorang perempuan. Sebagaimana dalam ajaran Islam pada dasarnya mengakui kedudukan laki-laki dan …

Read More »

Ini Alasan Kenapa Perempuan Dipilih Jadi Pelaku Terorisme

Bandung – Perkembangan pola terorisme menunjukkan keterlibatan perempuan tidak lagi sebatas simpatisan, melainkan perencana dan pelaku peledakan bom. Direktur Eksekutif Daulat Bangsa, M. Sholehuddin, mengungkap alasan-alasannya. Itu disampaikan Sholehuddin saat menjadi pemateri di kegiatan Rembuk Kebangsaan: Perempuan Pelopor Perdamaian di Bandung, Jawa Barat, Rabu (16/8/2017). Alasan pertama, menurutnya, adalah mengikuti pola yang terjadi di Islamic State of Iraq and Syria …

Read More »

Terorisme adalah Dogma, Dibutuhkan Peran Perempuan untuk Pencegahannya

Kupang – Direktur Eksekutif Indonesian Conference on Religion and Peace (ICRP), Mohammad Monib, menyebut terorisme sebagai sebuah dogma yang coba ditanamkan oleh sekelompok orang ke masyarakat. Peran perempuan disebutnya sangat dibutuhkan di tahap pencegahan. Hal ini dikatakan oleh Monib saat menjadi pembicara di kegiatan Rembuk Kebangsaan: Perempuan Pelopor Perdamaian di Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis (27/7/2017). Kegiatan diselenggarakan oleh …

Read More »

BNPT Dorong Keterlibtan Perempuan dalam Pencegahan Radikalisme-Terorisme

Bogor – Bahaya radikal terorisme dapat menyasar siapa saja, maka menjadi kewajiban bersama untuk menangkal paham yang sarat dengan kekerasan tersebut. Tidak terkecuali peran perempuan yang sangat vital dalam rangka meredam penyebaran radikal terorisme, khususnya di kalangan remaja dan anak-anak. Tidak bisa dipungkiri bahwa dengan semakin berkembangnya arus informasi, terutama melalui media sosial, telah memberikan dampak positif bagi kemajuan bangsa, …

Read More »

Ketidakadilan Pemicu Perempuan Terekrut ke Dalam Jaringan Terorisme

Kendari – Terorisme muncul tidak hanya karena faktor agama. Kesenjangan sosial, dendam, dan ketidakadilan juga bisa menjadikan seseorang terekrut masuk ke dalam jaringan pelaku terorisme. Korbannya juga tidak hanya laki-laki, tapi perempuan memiliki kerentanan yang sama. Hal itu diungkapkan oleh pengajar perbandingan agama dari IAIN Kendari, Azalia Zainal, saat menjadi narasumber dalam kegiatan Rembuk Nasional Perempuan Pelopor Perdamaian di Sulawesi …

Read More »

Mengapa Perempuan Terlibat Terorisme? Ini Kata Peneliti

Jambi – Merebaknya paham radikal-terorisme nyatanya telah merambah ke dunia perempuan. Hasil penelitian yang dilakukan oleh Yayasan Prasasti Perdamaian (YPP) menemukan ada banyak perempuan yang terlibat dalam kelompok dan paham terorisme. Hal ini tentu sangat mengkhawatirkan. Lantas, mengapa perempuan bisa terposok dalam jurang terorisme? Siti Darojatul Aliah dari YPP mengatakan ada banyak sebab mengapa perempuan bisa terlibat terorisme, dan dari …

Read More »

Perempuan Juga Jadi Sasaran Perekrutan Teroris

Jakarta – Peneliti dari Pusat Kajian Terorisme dan Konflik Sosial, Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, Solahudin mengatakan, keterlibatan perempuan dalam kasus terorisme merupakan hal yang baru di Tanah Air. “Perempuan terlibat teror ini baru,” kata Solahudin dalam acara bertajuk Penguatan Perspektif Korban dalam Peliputan Isu Terorisme Bagi Insan Media, di Jakarta, Jumat (7/4/2017). Komentarnya tersebut merujuk pada keterlibatan Dian Yulia Novi …

Read More »

Kaum Muslimat NU Diharapkan Dapat Membawa Indonesia Yang Lebih Baik ke Depannya

Kediri – Kaum perempuan Muslimat NU diharapkan bisa membawa amanah dengan baik agar bisa berjuang bersama-sama untuk berkhidmat kepada umat dan untuk Indonesia yang lebih baik kedepannya.. Karena peran dan kontribusi NU sendiri sangat besar dalam sejarah perjuangan bangsa, baik sebelum maupun setelah kemerdekaan. Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol. Drs. Suhardi Alius, MH, dalam …

Read More »

Rembuk Kebangsaan Bagi Kaum Perempuan Digelar di Kalbar

Pontianak – Paham radikal dan terorisme masih terus berkembang di negara kita dan menjadi momok yang menakutkan. Karena tidak ada satupun dari kita yang terbebas dari ancaman paham radikal terorisme tersebut, karena kelompok yang mengajarkan paham kekerasan ini melakukan propaganda dengan berbagai cara, termasuk kepada kaum perempuan. Untuk itu Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) …

Read More »