FKPT JAKARTA

Pemuda dan Perempuan Miliki Peran Cegah Radikalisme-Terorisme

Di tengah derasnya laju informasi dan demokrasi seperti yang terjadi saat ini, penyebaran pola pikir serta kebebasan untuk mengungkapkan pendapat mengalami peningkatan yang tajam. Tidak terkecuali pola pikir yang mengarah pada radikalisme dan terorisme. Imbas langsung dari menyebarnya pola pikir yang menjunjung tinggi kekerasan tersebut adalah tumbuhnya pemikiran dan sikap yang kaku dan cenderung ingin menang sendiri; anti terhadap perbedaan …

Read More »

Talkshow FKPT DKI Jakarta dengan Ibu Mooryati Soedibyo

talkshow FKP TERORISME

Ibu Mooryati Soedibyo Memberikan Dukungan kepada FKPT DKI Jakarta dalam Pencegahan Terorisme di Provinsi DKI Jakarta Pada Tanggal, 11 Maret 2015 di Aula Sasono Wiwoho, Jl. Mangun Sarkoro. Menteng Jakarta Pusat (Kediaaman ibu Mooryati Sudibyo), diadakan Kegiatan Sosialisasi hasil Penelitian Radikal Terorisme Tahap 2 dan 3 bagi Kelompok Adat / Informal. Kegiatan yang dikemas dalam bentuk talk show tersebut dibuka …

Read More »

FKPT PROVINSI DKI Jakarta Ajak Ketua RW dan LMK di Jakarta Cegah Terorisme

FKP-TERORISME-JAKARTA

FKPT Provinsi DKI Jakarta, mengajak para tokoh masyarakat untuk terus mencegah munculnya aksi terorisme. Kali ini Para Ketua RW, Tokoh LMK, Tokoh Pemuda di DKI Jakarta diajak untuk berupaya mencegah terorisme. Kegiatan yang diselenggarakan pada hari Rabu tanggal 25 Februari 2015 bertempat di Ruang Meeting Edotel. SMKN 27. Jl. Dr. Sutomo No. 1. Pasar Baru Jakarta Pusat ini dikemas dalam …

Read More »

FKPT DKI Bentuk Kelompok Diskusi dan Satuan Tugas Khusus

Bertempat di Aula Sasono Wiwoho, Jl. Mangun Sarkoro 69. Menteng Jakarta Pusat tanggal 11 Maret 2015, Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) DKI Jakarta membentuk Kelompok Diskusi Pencegahan Terorisme tingkat Kota se DKI Jakarta dan Satuan Tugas Khusus Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pemuda, Mahasiswa dan Siswa di DKI Jakarta. Kelompok Diskusi Pencegahan Terorisme adalah bagian dari FKPT Provinsi DKI Jakarta yang bekerja …

Read More »