S S

Anies: Api Sumpah Pemuda Harus Terus Dinyalakan

Jakarta – Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta masyarakat melawan upaya-upaya pemecah persatuan bangsa. Hal itu ditegaskan ketika memimpin upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda di Lapangan IRTI, Monas, Jakarta Pusat, Senin (30/10/2017). “Api Sumpah Pemuda harus kita ambil dan terus kita nyalakan. Kita harus melawan upaya pemecah persatuan dan kesatuan bangsa. Sudah saatnya kita melangkah, mewujudkan kesejahteraan dan keadilan sosial …

Read More »

Negara Harus Susun Strategi Jitu Melawan Radikalisme di Ruang Publik

Jakarta – Sampai saat ini wacana deradikalisasi versus radikalisasi masih menggelinding di ruang publik di Tanah Air, baik eksplisit maupun implisit dengan berbagai kemasan yang juga disebut sebagai perang pemikiran. Hal itu dikemukakan Direktur Emrus Corner Dr Emrus Sihombing, MSi dalam rilis yang dikirim ke Damailahindonesiaku.com, Senin (30/10/2017). “Saya mengamati, sampai saat ini wacana deradikalisasi versus radikalisasi masih terus menggelinding …

Read More »

Rhoma: Islam Harus Mempererat Kerukunan Antar Umat Beragama

Jakarta – Umat Islam adalah pioner pembangunan dan menjadi pioner pemersatu bangsa. Islam juga menjadi pioner membangun Indonesia maupun Kota Jakarta menjadi lebih baik. Umat Islam harus bisa menjaga dan mempererat kerukunan antar umat beragama. Hal itu dikemukakan Ketua Umum Partai Islam Damai dan Aman (Idaman) H Rhoma Irama ketika menjadi khatib shalat Jumat di Masjid Fatahillah Balaikota DKI Jakarta, …

Read More »

Generasi Milenia Harus Bersatu Lawan Hoax dan Hate Speech

Jakarta – Sebagai generasi milenia yang melek teknologi, para generasi muda Indonesia diharapkan bersatu memanfaatkan sosial media (sosmed) untuk melawan hoax (berita bohong) dan hate speech untuk menjaga NKRI, pluralisme, dan Pancasila sebagai dasar negara. Dengan demikian, bangsa yang terletak di garis khatulistiwa ini akan tetap aman, nyaman, serta kuat dalam mengisi kemerdekaan yang diperjuangkan dengan tetesan darah dan cucuran …

Read More »

Kapolri Sebut JAD Ancaman Terbesar Di Indonesia

Jakarta – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol Tito Karnavian, menyebutkan bahkan Jemaah Ansharut Daulah (JAD) menjadi ancaman terbesar di Indonesia. Perkembangan kelompok ini mendapat perhatian serius Mabes Polri. JAD sudah mempunyai jaringan dan struktur di delapan provinsi dan beberapa daerah lainnya. Hal itu dikatakan Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian saat menyampaikan orasi ilmiah pengukuhan dirinya sebagai guru besar …

Read More »

Eskalasi Teror Meningkat, Pengamat Intelijen Minta Densus 88 Waspada

Jakarta – Pengamat intelijen dari Universitas Indonesia (Ridlwan Habib) mengatakan, penangkapan terduga teroris berinisial “K” oleh Densus 88 di Ponorogo, Jawa Timur cukup menarik. Soalnya, “K” adalah admin grup telegram yang pro ISIS. “Ini menarik karena baru pertamakalinya admin telegram yang pro ISIS diamankan aparat Densus 88. Ini menurut saya cukup baru dan “K” juga mengetahui rencana pemboman ke Istana …

Read More »

Ali Fauzi: Rekrutmen Jaringan Teroris Dilakukan Lintas Daerah

Jakarta – Dalam beberapa hari terakhir aparat Densus 88 Antiteror Polri berhasil menangkap sejumlah terduga teroris di berbagai daerah. Menurut pengamat teroris Ali Fauzi, penangkapan tersebut membuktikan bahwa rekrutmen anggota teroris tetap berjalan di Tanah Air. “Saya pikir, yang pertama, penangkapan ini membuktikan bahwa sel-sel teroris belum mati dan rekrutmen terhadap anggota baru tetap berjalan,” Ali Fauzi kepada Damailahindonesiaku.com, Rabu …

Read More »

Nasionalisme dan Pancasila Paling Penting Tangkal Perpecahan

Jakarta – Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) terus menghadapi berbagai masalah yang rentan membuat perpecahan bangsa. Hal itu terjadi akibat perbedaan pandangan, seperti adanya pihak yang menghendaki mengganti Pancasila dan radikalisme. Ketika diminta pendapatnya mengenai masalah itu, Sekjen Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Raja Uli Antoni mengatakan, untuk menangkal masalah-masalah krusial yang sedang dihadapi bangsa ini adalah nasionalisme dan Pancasila. “Untuk …

Read More »

Islam Moderat Pilihan Tepat Untuk Kondisi Keberagaman

Mataram – Pemerintahan Jokowi-Jusuf Kalla terus berupaya mengembangkan Islam moderat yang mengamalkan dan menjalankan nilai-nilai Islam atas dasar pola pikir yang lurus dan pertengahan (I’tidal dan wasath). Hal itu dikatakan Rektor Universitas Islam Negeri Mataram Dr H Mutawalli MAg di Mataram, Nusa Tenggara Barat, Selasa (24/10/2017). “Saya acungi jempol, karena itu (Islam moderat) adalah pilihan tepat dengan kondisi keberagaman yang …

Read More »

Punya Andil Untuk NKRI, Pemerintah Harus Beri Kepercayaan Pada Santri

Jakarta – Santri memiliki andil besar dalam memperjuangkan kemerdekaan Republik Indonesia. Sejak dulu santri merupakan benteng penjaga Pancasila, UUD 45, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Hal itu dikemukakan Ketua Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kota Bekasi Muhammad Jufri kepada Damailahindonesiaku.com, Selasa (24/10/2017). “Santri sebagai benteng penjaga Pancasila, UUD 45, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika, itu sudah final,” katanya. Dikatakan, semangat jihad …

Read More »