Forum

Deradikalisasi Dalam Aksi

Banyak pihak memperbincangkan keberadaan dan pelaksanaan program deradikalisasi yang sedang dijalankan pemerintah melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), ada yang berharap besar terhadap program deradikalisasi, ada yang mendukung, ada yang tidak mendukung. Ada yang menolak, ada yang belum mengerti, ada merasa mengerti dan bahkan ada juga yang tidak mau mengerti, tapi tidak sedikit pula yang menaruh curiga dan fitnah terhadap …

Read More »

Deradikalisasi Mantan Teroris

Sabtu 13 Agustus 2016 pukul 16.00 mentari di langit kota serambi Mekkah Aceh perlahan bergeser ke ufuk barat pertanda senja hampir lenyap dari cakrawala pandang. Hembusan angin kencang musim kemarau menerbangkan dedaunan kering di pinggiran jalan sepanjang kota rencong, ayam tangkap sebagai menu makanan khas Aceh telah tersedia di setiap warung makan di sepanjang jalan di kota yang pernah diobrak-abrik …

Read More »

Memahami Esensi Deradikalisasi (2)

Tantangan Internal dan Eksternal Sejak dibentuk Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) oleh Pemerintah Republik Indonesia tahun 2010, banyak kalangan dari berbagai lapisan masyarakat yang menaruh harapan besar terhadap penanggulangan terorisme yang telah merongrong NKRI sejak satu dekade sebelumnya. Namun tidak sedikit warga masyarakat yang menaruh kecurigaan yang berlebihan. Tantangan dan hambatan yang dihadapi harus diupayakan jalan keluarnya agar bahaya laten …

Read More »

Memahami Esensi Deradikalisasi (1)

Memahami makna bahasa, istilah dan makna operasional deradikalisasi bukan sesuatu yang rumit dan kompleks. Deradikalisasi adalah upaya menurunkan paham radikal dari; kecenderungan memaksakan kehendak, keinginan menghakimi orang yang berbeda dengan mereka, keinginan keras merubah negara bangsa menjadi negara agama dengan menghalalkan segala macam cara, kebiasaan menggunakan kekerasan dan anarkisme dalam mewujudkan keinginan, kecenderungan bersikap eksklusif dan berlebihan dalam beragama, hasrat …

Read More »

Tanpa Masyarakat BNPT Bukan Apa-apa

Entah untuk kali ke sekian, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar kegiatan bersama masyarakat. Masyarakat memang menjadi kunci utama bagi lembaga negara satu ini untuk menjalankan program-programnya. Di sisi lain masyarakat juga menjadi tolak ukur keberhasilan BNPT. Dalam konteks seperti itu, ungkapan ‘tanpa peran serta masyarakat BNPT bukan apa-apa’ bukanlah hisapan Jempol atau kata basa-basi. Kata itu lahir dari sebuah …

Read More »

Kelompok Radikal Mulai Kehabisan Akal

Gaung kelompok pengusung radikalisme mulai meredup karena kebenaran tidak bisa selamanya mereka tutup. Masyarakat mulai tahu bahwa alasan agama yang selalu digunakan dalam setiap aksi kekerasan dan rangkaian kekejian tidak lebih dari sekedar tipuan murahan. Hal ini tentu berimbas pada menyurutnya dukungan publik terhadap setiap aksi dan kampanye oleh gerakan radikalisme. Di lain sisi, kampanye agama yang lebih membumi, menyentuh …

Read More »

Radikal, Radikalisasi, Radikalisme

Beberapa hari terakhir ini pecah lagi pergunjingan di dunia maya, yang dipaksakan menjadi sebab adalah statemen direktur deridikalisasi BNPT, Prof. Irfan Idris, tentang mengajari anak mengaji dan sholat adalah bentuk radikal dan radikalisasi. Statemen tersebut disampaikan dalam sebuah Seminar Nasional “Radikalisme Agama Dalam Persepktif Global dan Nasional” di Auditorium Harun Nasution, UIN Syarif Hidayatullah, Ciputat, Kamis (11/6/2015). Tidak lama setelah …

Read More »

Damai dunia maya: jurnalisme damai solusi agar kita tidak terus bertikai

Ibarat halaman rumah, dunia maya kita saat ini sudah sangat kotor. Tulisan dan berita-berita jorok sudah terlalu sering membuat kewarasan kita tertohok. Kecenderungan untuk menebar berita tanpa saring makin hari makin terdengar nyaring. Beberapa pihak yang tidak jelas mukanya terang-terangan menebar wacana hanya agar kita lupa siapa kita yang sebenarnya. Nyaris tidak ada sedikitpun ajakan untuk besikap teduah, karena kita …

Read More »

DIALOG ABDULLAH BIN ABBAS DENGAN KHAWARIJ

Di antara sekte atau aliran yang menyimpang yang pertama kali muncul dalam Islam adalah pemikiran Khawarij, sebuah sekte yang berbicara tentang status keislaman seseorang, apakah seseorang tersebut telah keluar dari Islam (kafir), atau masih berada dalam lingkaran keislaman. Pemikiran ini pertama kali muncul di zaman kekhalifahan Ali bin Abi Thalib radhiallahu ‘anhu, dan sekarang pemikiran ini kembali menyerebak di tengah-tengah umat …

Read More »

01 JUNI ‘MOMENTUM MERAJUT BANGSA MERETAS DAMAI’

Pancasila sebagai Falsafah Bangsa dan sebagai Dasar Negara Indonesia mengandung nilai Kebenaran Universal, Kebenaran Vertikal dan Kebenaran Horisontal dalam arti “Hablumminallah” dan “Hablumminannas” Hubungan antara Makhluk dengan Penciptanya dalam Sila pertama Ketuhanan Yang Maha Esa , dan sila kedua, ketiga sebagai pedoman dalam membangun Hubungan antar Makhluk, yaitu Manusia dengan Manusia, Manusia dengan Alam dan Lingkungannya Manusia dengan ruang yang …

Read More »