Bersama Tokoh Agama

Silaturrahmi dan Buka Puasa Bersama Takmir Masjid Solo Raya

Solo – Sejak masa orde lama, orde baru, hingga masa reformasi aktivitas kelompok teroris dengan aksi dan ancaman kekerasannya kerap menjadi hantu yang menakutkan bagi keamanan masyarakat dan kedaulatan bangsa. Oleh Karena itu sebagai Lembaga Negara yang bertanggung jawab dalam hal penanggulangan terorisme di Indonesia, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melakukan silaturahmi dan buka puasa bersama Takmir Masjid Solo raya …

Read More »

Ratusan Takmir Masjid di solo Raya Bergandengan Tangan Untuk Menjaga Lingkungan Masjid Terhindar dari Paham Radikal dan Terorisme

Solo – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Jawa tengah mengadakan acara silaturrahmi dan buka puasa bersama ratusan takmir masjid di Kota Solo, Kabupaten Sragen, dan Kabupaten Karanganyar dengan mengusung tema “Jaga Masjid Kita Dari Pengaruh Radikalisme dan Terorisme”. Kepala Biro Umum BNPT Brigjen TNI Dadang Hendrayuda mengungkapkan, kegiatan BNPT menggandeng para takmir masjid merupakan …

Read More »

Bendung Radikalisme, Seluruh Agama Harus Bersatu Kuatkan Bhinneka Tunggal Ika

Solo – Seluruh agama yang di Indonesia harus bersatu dan berkolaborasi untuk menguatkan nilai-nilai Bhinneka Tunggal Ika dalam menghadapi ancaman intoleransi berupa radikalisme dan terorisme. Ajakan itu disampaikan oleh Sekretaris Komisi Hubungan Antar Umat Beragama (HAK) Konferensi Waligereja Indonesia Romo Agustinus Ulahayanan. “Marilah kita bersama membangun ‘jembatan’ dalam memperkuat keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Terutama buat pemuka agama, yang …

Read More »

Masyarakat Indonesia Resistensi Terhadap Terorisme Masih Kuat

Solo – Masyarakat Indonesia resistensi terhadap terorisme masih kuat. Hal itu akibat masih adanya narasi bahwa umat islam dan intoleransi lainnya. Narasi keagamaan kelompok teror antara lain orang yang tidak memakai syariat Islam adalah kafir, agama selain Islam ditolak, orang bukan muslim najis, dan pejuang di jalan Allah pasti mendapatkan pertolongan-Nya dan syuhada tidak pernah mati di mata Allah. Direktur …

Read More »

Dialog Penting Untuk Membangun Kebersamaan dan Perbedaan

Solo – Dialog lintas agama merupakan kegiatan yang sangat penting dalam membangun kebersamaan dalam perbedaan. Apalagi bangsa Indonesia telah sepakat untuk mendirikan agama berdasarkan dasar negara, Pancasila. Oleh para founding father Indonesia, Pancasila adalah konsensus nasional yang bagi orang islam adalah tauhid dan kesepakatan keragaman di Indonesia. Demikian yang disampaikan oleh Guru Besar Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, Prof. Abdul …

Read More »

Kemah Kebangsaan Cara Karanganyar Amalkan Bhinneka Tunggal Ika

Solo – Kabupaten Karanganyar ternyata telah maju selangkah mengamalkan nilai-nilai Bhinneka Tunggal Ika. Itu dibuktikan dengan digelarnya Kemah Kebangsaan setiap tahun yang digagas oleh Bupati Karanganyar Drs. H. Juliyatmono. “Kemah Kebangsaan kami buat dalam rangka untuk merawat kebhinnekaan dan menciptakan kehidupan umat beragama yang sejati. Saya buat satu tenda yang diisi perwakilan masing-masing agama sehingga mereka bisa hidup bersama, gotong …

Read More »

Ini Kata Kanwil Kemenag Jateng Tentang Perbedaan

Solo – Indonesia lahir dari keberagaman dan perbedaan. Karena itu perbedaan itu harus bisa dikelola secara arif dan bijaksana untuk memperkuat Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Jangan sampai perbedaan itu dijadikan pertentangan, bahkan permusuhan, dan pertikaian, tapi perbedaan itu harus dikelola menjadi rahmatan lil alamin. Pernyataan itu diungkapkan Kepala Kantor Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah Drs. H. Farhani, SH, MH …

Read More »

Dialog Lintas Agama Samakan Persepsi Pencegahan Paham Radikal Terorisme di Jateng

Solo – Indonesia sebagai negara yang ber-Bhinneka Tunggal Ika sangat rentan dimanfaatkan kelompok radikal terorisme yang ingin memecah belah persatuan dan kesatuan, khususnya dari sisi ideologi. Karena itu, dibutuhkan sinergisitas antar bangsa, untuk memperkuat dan menjaga keutuhan NKRI. Seperti diketahui salah satu sumber paham radikal terorisme bermula dari pemahaman yang keliru atau distorsi tentang ajaran agama. Bahayanya adalah merusak ketenangan …

Read More »

Bentuk Forum Komunikasi Takmir Masjid, Cara Takmir Usir Radikalisme Dari Samarinda

Samarinda –  Berawal dari kekhawatiran takmir masjid di Samarinda terhadap penyebaran paham radikal lewat tempat ibadah, 100 takmir masjid se-kota Samarinda membentuk Forum Komunikasi Takmir Masjid Samarinda, Sabtu (20/5/2017). Pembentukan forum ini merupakan hasil dari dialog interaktif yang dilakukan BNPT dan Forum Koordinasi Penanggulangan Terorisme (FKPT) Kalimantan Timur dengan tema “Jaga Masjid dari Pengaruh Radikalisme dan Terorisme” di Ballroom Hotel …

Read More »

Begini Cara BNPT Amankan Masjid Dari Radikalisme

Samarinda – Radikalisme dan terorisme yang membahayakan sendi-sendi kehidupan kerap diklaim sebagai bagian dari perintah agama, hal ini tentu saja tidak benar, sebab agama mengajarkan perdamaian, bukan permusuhan dan penghancuran. Untuk itu, sebagai lembaga negara yang fokus pada upaya penanggulangan terorisme, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melakukan berbagai cara untuk melawan radikalisme dan terorisme. Seperti yang dilakukan hari ini, Sabtu …

Read More »