RY

Ketua DPD: Pelajaran Agama Bisa Tangkal Penyebaran Radikalisme di Medsos

Jakarta – Penguatan pemahaman pelajaran agama di sekolah-sekolah sangat penting agar bisa menangkal penyebaran radikalisme di media sosial yang kerap menyasar generasi muda. Hal itu dikatakan Ketua DPD RI LaNyalla Mahmud Mattalitti dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Rabu, (30/6/2021). “Peran guru agama di sekolah sangat penting memberikan pengarahan untuk menangkal potensi radikalisme kepada generasi penerus bangsa, dengan memberikan …

Read More »

BI dan Bank Brunei Darussalam Central Bank Sepakati Kerjasama Anti Pencucian Uang dan Pendanaan Terorisme

Jakarta – Bank Indonesia (BI) dan Brunei Darussalam Central Bank (BDCB) menyepakati kerja sama Anti Pencucian Uang dan Pencegahan Pendanaan Terorisme (APU-PPT) di bidang sistem pembayaran. Kepala Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono mengatakan kesepakatan tersebut dituangkan dalam nota kesepahaman yang akan berlaku efektif Juni 2021. “Penandatanganan nota kesepahaman menunjukkan komitmen Bank Indonesia dalam memperkokoh integritas sistem keuangan serta menjawab berbagai …

Read More »

Nigeria Khawatir Teroris Boko Haram Dukung ISIS

Jakarta – Densus 88 Antiteror Polri menangkap dua terduga teroris di Duren Sawit, Jakarta Timur. Mereka diduga bagian dari jaringan terorisme Jamaah Ansharut Daulah atau JAD. Pada penangkapan ini, Densus 88 amankan tiga senjata laras panjang dan 3 pistol revolver. Kepala Bagian Penerangan Umum Divisi Humas Mabes Polri, Kombes Pol Ahmad Ramadhan mengatakan kedua terduga teroris itu berinisial DS dan …

Read More »

PPATK Segera Tetapkan OPM dan KKB Dalam Daftar Terduga Terorisme

Jakarta – Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) tengah menyelesaikan proses administrasi dan hukum sebelum menetapkan orang-orang yang tergabung dengan Organisasi Papua Merdeka (OPM) dan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) dalam daftar Daftar Terduga Terorisme dan Organisasi Terorisme (DTTOT). “Mudah-mudahan enggak lama lagi selesai. Ada proses administratif dan hukum yang harus dilakukan,” ujar Kepala PPATK Dian Ediana Rae, Rabu (30/6/2021). …

Read More »

Kunjungan ke Prancis, Menhan Tandatangani Persetujuan Kerjasama Pertahanan dan Terorisme

Jakarta – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto melakukan lawatan ke Prancis sekaligus menandatangani Persetujuan Kerja Sama Pertahanan / Defence Cooperation Agreement (DCA) Indonesia-Prancis bersama Menteri Pertahanan Prancis, Florence Parly. Salah satu misinya memberantas terorisme. Acara penandatanganan dihelat di Hôtel de Brienne, kantor Kementerian Pertahanan Prancis, di Paris, Senin (28/6/2021) kemarin. “DCA menjadi payung penting bagi kerja sama pertahanan yang komprehensif antara …

Read More »

Otak Bom Bali Hambali Akan Diadili di AS 30 Agustus

Jakarta – Dedengkot teroris Hambali akan diadili di depan komisi militer Amerika Serikat (AS) pada 30 Agustus 2021 mendatang. Selain Hambali juga akan diadili dua rekannya, salah satunya dalang serangan teroris di AS, 11 September 2001. Hambali didakwa sebagai perencana pemboman pada Oktober 2002 di Kuta, Bali, yang menewaskan 202 orang, dan serangan tahun 2003 di hotel JW Marriott di …

Read More »

Pengamat: Pendekatan Dialog terhadap KKB Diperlukan, Tapi Penindakan Militer Juga Harus Ditegaskan

Pengamat: Pendekatan Dialog terhadap KKB Diperlukan, Tapi Penindakan Militer Juga Harus Ditegaskan

Jakarta – Pengamat terorisme Al Chaidar mengatakan pendekatan dialog terhadap kelompok kriminal teroris bersenjata (KKTB) memang diperlukan. Sebab, pendekatan militer atau represif saja tidak akan bisa menuntaskan persoalan KKTB. Kendati demikian penindakan militer juga harus ditegaskan. ”Dialog yang pasti akan menjadi solusi,” ujar Al Chaidar, Senin (28/6/2021). Ia menjelaskan bahwa dalam banyak sejarah, sebuah konflik bersenjata hanya bisa dituntaskan dengan …

Read More »

Satgas Nemangkawi Berhasil Rebut 10 Markas KKB Selama 6 Bulan

Satgas Nemangkawi Berhasil Rebut 10 Markas KKB Selama 6 Bulan

Jakarta – Operasi Satgas Nemangkawi dalam memburu anggota kelompok kriminal bersenjata (KKB) Papua tahap dua akan dimulai 1 Juli 2021. Selama 6 bulan melaksanakan operasi (Januari-Juni), Satgas Nemangkawi berhasil merebut 10 wilayah atau markas KKB. Kepala Humas Satgas Nemangkawi Kombespol M Iqbal Alqudussy mengatakan sejumlah hasil telah diperoleh pihaknya dalam memburu KKB Papua dalam enam bulan terakhir. Dikatakannya, telah terjadi …

Read More »

Koalisi Global Melawan ISIS Terbentuk di Roma

Koalisi Global Melawan ISIS Terbentuk di Roma

Roma – Koalisi global melawan teroris ISIS akhirnya dideklarasikan di Roma, Italia, Senin (28/6/2021). Pada deklarasi itu, koalisi itu menyebut bahwa 8 juta orang telah dibebaskan dari kendali kelompok ekstremis itu di Irak dan Suriah. Namun ancaman dari para pejuang ISIS masih tetap ada, terutama di Timur Tengah dan Afrika. Deklarasi koalisi global melawan ISIS dihadari para menteri negara-negara di …

Read More »

Satgas Nemangkawi: 26 Anggota KKB Pilih ke Tobat dan Kembali ke NKRI

Satgas Nemangkawi: 26 Anggota KKB Pilih ke Tobat dan Kembali ke NKRI

Jakarta – Satgas Nemangkawi tidak hanya melakukan operasi militer untuk menumpas kelompok kriminal teroris bersenjata (KKTB). Mereka juga melakukan upaya persuasif berupa dialog. Langkah kedua itu cukup membawa hasil. Buktinya, hingga kini sudah ada 26 anggota KKTB yang memilih kembali ke pangkuan NKRI. Kasatgas Humas Operasi Nemangkawi Kombespol M. Iqbal Alqudusy menjelaskan, satgas berdialog dengan upaya preemtif dan preventif. Bentuknya …

Read More »